Airlangga sendiri memang sempat dimainkan saat Persib menjamu Persija Jakarta beberapa waktu lalu. Pemain bernomor punggung 9 itu turun di menit-menit akhir babak kedua menggantikan M Ridwan.
“Saya kira pelatih punya strategi untuk hadapi Sriwijaya. Siapa pemain yang tak ingin main. Mungkin saya harus sabar,” ujar Airlangga, Rabu (06/3). Dzumafo sendiri tidak dibawa dalam rombongan Persib ke Palembang, Kamis (07/3) besok. Otomatis, slot lini depan akan dihuni Sergio van Dijk, Kenji Adachihara dan Airlangga Sucipto.
Peluang pemain yang akrab disapa Ronggo ini pun semakin besar setelah beberapa penggawa Persib dipanggil Tim Nasional (Timnas) Indonesia dalam menghadapi Pra Piala Asia 2013. Termasuk Sergio van Dijk pemain yang tengah menanjak penampilannya.
“Kalau memang pemain lain dipanggil timnas dan pertandingan tidak diundur ya mudah-mudahan saya kembali dipercaya pelatih. Bila diberi kesempatan saya siap memberikan yang terbaik,” kata Airlangga.
Selain melawan Sriwijaya FC, Persib akan menghadapi Pelita Bandung Raya, Rabu (13/3) dan Arema Indonesia, Minggu (16/3). “Bermain jadi utama yang kedua, yang utama dulu untuk Persib,” tambah Airlangga. (hug/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review ISL: Persepam Tertahan di Kandang
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 22:09
-
Review ISL: Persela Akhiri Episode Negatif
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 20:00
-
Inilah Tiga Pemain Persegres Yang Diwaspadai Arema
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 18:37
-
Dzumafo Cedera, Peluang Airlangga Terbuka Lebar
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 15:16
-
Jadwal Tak Berubah, Persib Terapkan Pemain Keluar-Masuk Timnas
Tim Nasional 6 Maret 2013, 14:55
LATEST UPDATE
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR