Pasalnya Fandy Mochtar dan kawan-kawan kembali mendulang tiga poin. Kali ini, Laskar Kie Raha- julukan skuad Malut FC- menggilas Sumatera Barat (Sumbar) dengan skor 4-1, Sabtu (8/8) petang.
Tambahan poin tersebut, membuat Laskar Kie Raha menempati puncak klasemen Grup B dengan 6 poin. Selain itu, menyisakan satu laga tersisa, yakni kontra Jawa Barat.
"Hasil tersebut, sangat memuaskan kami selaku manajemen tim. Sebab, memberikan kepastikan lolos ke babak perempat final (8 besar). Apa yang ditorehkan pemain muda berbakat asal Malut tersebut, menambah rasa percaya diri kami untuk bisa meraih juara pada turnamen LIDI Menpora cup ini," ucap Manajer Tim Malut, Buyung Radjiloen.
Hanya saja dikatakannya lagi, terdapat beberapa catatan yang nanti menjadi evaluasi utama. Yakni, terkait emosi para pemain yang masih belum stabil.
Sehingga, dilanjutkan penggemar klub Liga Inggris, Manchester United (MU) tersebut, dalam laga terdapat kartu kuning yang diterima beberapa pemain.
"Tentu tadi sangat kita sesalkan kartu kuning tersebut. Sebab menurut kami, tidak perlu terjadi karena akan merugikan tim saja. Saya sangat berkeinginan anak-anak bisa bermain fair play dan tidak perlu melakukan pelanggaran pada saat bermain," pungkasnya. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maluku Utara FC Kebanjiran Bonus di LIDI 2015
Bola Indonesia 9 Agustus 2015, 05:17
-
Fandy Mochtar dkk Semakin Percaya Diri Juara LIDI 2015
Bola Indonesia 9 Agustus 2015, 05:05
-
Hadapi Sumbar, Malut FC Target Juara Grup B LIDI 2015
Bola Indonesia 7 Agustus 2015, 21:21
-
Tunggu Kompetisi, Fandy Mochtar Prioritaskan Tim Malut
Bola Indonesia 5 Agustus 2015, 21:38
-
Timnas U-17 Bakal Jajal Dua Tim Asal Maluku
Tim Nasional 21 Mei 2012, 14:30
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR