Hal itu diungkapkan Ferdinand kepada Bola.net terkait aksi panjat pagar tribun penonton yang dilakukannya beberapa waktu lalu. "Kebencian antar suporter sebaiknya tidak diteruskan dengan ikut membenci pemain," ujar striker Persib Bandung ini, Selasa (13/05).
"Kebencian itu sebaiknya berubah menjadi dukungan saat sang pemain membela Timnas. Aneh saja, Timnas yang bermain membela negara malah dihujat di negeri sendiri?" ungkap Ferdinand sambil senyum.
Terkait rivalitas antara Jakmania dan Bobotoh, Ferdinand enggan mengomentarinya. Namun menurutnya, semuanya harus tetap bersatu dan mendukung seorang pemain yang mengenakan jersey berlogo Garuda di dada.
"Pertikaian suporter banyak kan di Indonesia. Bukan hanya Persib dan Persija. Saya sangat berharap, kalau pun itu bisa, kebencian antar suporter itu berubah menjadi dukungan yang positif saat Timnas bermain," tambahnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferdinand: Dukunglah Pemain Timnas, Bukan Malah Membencinya
Bola Indonesia 13 Mei 2014, 13:25
-
Ferdinand Sinaga: Jangan Bandingkan Saya dengan Bepe
Bola Indonesia 13 Mei 2014, 12:56
-
Waketum The Jakmania: Seharusnya PSSI dan BTN Lebih Peka
Bola Indonesia 12 Mei 2014, 20:00
-
Waketum Jakmania Ikut Komentari Insiden Ferdinand Sinaga
Bola Indonesia 12 Mei 2014, 19:38
-
Timnas Indonesia Menang, Ketum PSSI Senang
Tim Nasional 12 Mei 2014, 18:40
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR