Pada musim 2013-2014 lalu, PSSI Surabaya memberikan dana pembinaan sebesar 10 juta rupiah per klub. Nah, pada musim anyar kompetisi internal, PSSI Surabaya menerapkan aturan baru mengenai dana subsidi untuk klub peserta kompetisi internal.
Menurut Gede, setelah ia pelajari secara seksama, dana pembinaan yang sama rata tidak efektif untuk mendorong peningkatan kualitas klub.
"Akan lebih baik bila dana pembinaan diberikan kepada klub-klub yang benar-benar melakukan pembinaan pemain dengan serius," ucap Gede. Menurut Gede, pembinaan tak hanya di kelompok senior, tapi di level junior saja.
"Semakin baik klub dalam membina pemain dan timnya, semakin besar pula dana pembinaan yang akan diberikan," papar Gede yang juga menjabat sebagai CEO Persebaya ini. (faw/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gede Bakal Mengecek Subsidi Untuk Klub
Bola Indonesia 24 Juli 2014, 14:28
-
Gede Tegaskan PSSI Surabaya Bebas APBD
Bola Indonesia 21 Juli 2014, 15:15
-
Persebaya Optimis Curi Poin Absolut di Jayapura
Bola Indonesia 30 Mei 2014, 15:02
-
Lawan PSM Jadi Bahan Evaluasi Manajemen Persebaya
Bola Indonesia 30 April 2014, 15:21
-
Lawan PSM di GBT, Ini Komentar Persebaya
Bola Indonesia 29 April 2014, 13:01
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR