
Bola.net - - Stefano Cugurra Teco membuat keputusan mengejutkan di awal 2019. Pelatih berkebangsaan Brasil itu memilih hengkang dari Persija Jakarta saat karirnya tengah bersinar.
Tak pelak, keputusan Teco tersebut membuat Direktur Utama Persija, Gede Widiade kaget. Terlebih, arsitek berusia 44 tahun itu terus memberikan sinyal positif akan bertahan di tim ibu kota.
Menurut Gede, ada dua kemungkinan penyebab Teco membatalkan niat bertahan di Persija. Pertama karena mendapat tawaran yang lebih besar dari klub lain, dan yang kedua merasa kariernya di Persija telah selesai setelah mempersembahkan treble winner pada musim 2018.
"Jadi dia bukan dikeluarkan, tapi alasannya (dia yang ingin) keluar," ujar Gede.
Untuk info lebih lanjut, silakan baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Teco Bahagia Sebelum Pindah
Sebelum petaka itu datang, Teco bercerita kepada Gede bahwa dia sangat bahagia di Persija. Terlebih, bonus atas keberhasilannya membawa Macan Kemayoran berjaya telah diberikan.
"Teco bilang ke saya dia happy, dia minta bonus. Saya kasih. Setelah itu, saya anggap semua selesai. Saya memberikan statement di media. Saya tak tahu ada goncangan atau gerimis kecil, tahu-tahu dia telepon saya. Panjang lebar," kata Gede.
"Kalau saya lihat cara bicara dia, dia ketakutan sendiri. Saya bicara ke dia, Teco tolong kamu bikin rilis, bahwa Teco tidak bersedia melatih Persija," tambahnya.
"Teco sampai hari terakhir tak ada kata-kata keluar, tak ada. Tahu-tahu (dia hubungi saya)," imbuh Gede.
Berita Video
Berita video Sekjen PSSI, Ratu Tisha, mengungkapkan hal-hal yang dibahas saat pemeriksaan lanjutan dengan Satgas Antimafia Bola di Kantor Ombudsman Republik Indonesia, Kuningan, Jakarta, Jumat (4/1/2019).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Kontrak Bruno Matos Semusim
Bola Indonesia 5 Januari 2019, 23:10
-
Persija Jakarta Resmi Rekrut Eks Pemain Red Star Belgrade
Bola Indonesia 5 Januari 2019, 22:00
-
Kekurangan Teco, Gede Sebut Jarang Mainkan Bepe dan Ismed
Bola Indonesia 5 Januari 2019, 17:37
-
Madura United Tidak Sanggah Jaimerson Xavier akan Merapat
Bola Indonesia 5 Januari 2019, 15:17
-
Bola Indonesia 5 Januari 2019, 15:13

LATEST UPDATE
-
Persik vs Persib: Bojan Hodak Pede Bisa Menang, Beckham Putra Tak Gentar
Bola Indonesia 5 Januari 2026, 13:15
-
6 Rekor Valentino Rossi yang Berpotensi Dipatahkan Marc Marquez di MotoGP 2026
Otomotif 5 Januari 2026, 13:10
-
Gonzalo Garcia dan Seni Kesederhanaan
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 13:05
-
Rapor Pemain Real Madrid saat Habisi Real Betis: No Mbappe, No Problem!
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 12:00
-
Legenda Liverpool Kompori Manajemen MU untuk Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 11:57
-
Perlahan Tapi Pasti, Joshua Zirkzee Mulai Buktikan Dirinya Layak Main di MU!
Liga Inggris 5 Januari 2026, 11:42
-
Calum McFarlane Bungkam Keraguan di Etihad, Chelsea Curi Poin dari Man City
Liga Inggris 5 Januari 2026, 11:35
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
























KOMENTAR