Bola.net - - Persib Bandung harus menunggu hingga masa perpanjangan waktu untuk bisa meraih tiga poin pada pekan keempat Liga 1 melawan Persegres Gresik United. Gol telat Persib pada laga ini juga lahir dari aksi pemain pengganti, Billy Paji Keraf.
Berlangsung di Stadion Tri Dharma, Rabu (3/5) laga antara Persegres melawan Persib berjalan dengan sangat sengit. Kedua tim saling lempar serangan meski masih belum mampu mencetak gol hingga babak pertama usai.
Persib lebih banyak tertekan pada babak kedua. Fitra Ridwan tampil bagus dalam mengkordinasi lini tengah Persegres. Sebagai antisipasi, Persib kemudian memainkan Billy Keraf, Maichel Essien dan Matsunaga Shohei agar tampil lebih menyerang.
Billy akhirnya menjadi pahlawan bagi Persib pada masa perpanjangan waktu. Billy mencetak gol usai menerima sodoran umpan dari Febri Hariyadi. Ini adalah gol pertama Billy bagi Persib dan memberikan tiga poin.
Sementara itu, pada pekan keempat lainnya, Sriwijaya FC menuai malu dari tamunya Bhayangkara FC. Bermain di Stadion Gelora Jakabaring, Laskar Wong Kito kalah dengan skor 1-2. Gol Sriwijaya dicetak oleh Beto Gonchalves. Sementara Evan Dimas dan Thaigo Fortuoso jadi pahwalan di kubu Bhayangkara.
[FULL TIME] @MitraKukar 3 v 2 @PerselaFC .
3 poin pertama untuk Mitra Kukar di Go-Jek Traveloka Liga 1.#GoJekTravelokaLiga1 pic.twitter.com/LF3H1aF7Rm
— Go-Jek Traveloka L1 (@Liga1Match) May 3, 2017
Di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Mitra Kukar menjadi satu-satunya tuan rumah yang meraih kemenangan. Naga Mekes membekap Persela Lamongan dengan skor ketat 3-2. Ini adalah kemenangan pertama bagi tim asuhan Jafri Sastra di pentas Liga 1.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol Telat Billy Keraf Beri Persib Tiga Poin
Bola Indonesia 3 Mei 2017, 20:41
-
Persela Tampil Agresif di Kandang Mitra Kukar
Bola Indonesia 2 Mei 2017, 20:11
-
Mitra Kukar Fokus Kejar Tiga Poin Perdana
Bola Indonesia 2 Mei 2017, 19:01
-
Mohamed Sissoko Dinilai Luar Biasa di Mitra Kukar
Bola Indonesia 29 April 2017, 22:23
-
Jafri Sastra Optimistis Mitra Kukar Bakal Lebih Apik
Bola Indonesia 29 April 2017, 21:09
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR