Di atas kertas, Gresik United bisa memetik kemenangan dengan muda atas Persijap. Apalagi Laskar Kalinyamat sudah dipastikan terdegradasi ke kompetisi Divisi Utama pada musim depan. Meski begitu, David Faristian dan kawan-kawan diminta tak pandang enteng lawan.
Pelatih Gresik United, Angel Alfredo Vera tidak mau anak buahnya meremehkan lawan yang bermain tanpa motivasi karena sudah pasti terdegradasi. Alfedo bahkan mewanti-wanti pasukannya untuk bermain serius.
Ia menganggap pertandingan kontra Persijap termasuk dalam laga krusial yang harus dilalui Gresik United pada akhir kompetisi musim ini. "Kami tidak akan meremehkan lawan. Sebab kami menganggap semua tim sama kualitasnya," beber Alfredo.
Saat ini, Gresik United berada di peringkat kedelapan dengan 20 poin. Mereka hanya membutuhkan setidaknya satu kemenangan untuk mengamankan tempat di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Islah Dengan Aremania, Persikmania Siap Serbu Malang
Bola Indonesia 26 Agustus 2014, 20:19
-
Pulih Dari Cedera, Ivan Bosnjak Diharapkan Berikan Persija Gol
Bola Indonesia 26 Agustus 2014, 19:37
-
Lawan Persik di Gajayana, Arema Mengaku Beruntung
Bola Indonesia 26 Agustus 2014, 18:07
-
Hadapi Persik, Arema Tetap Turunkan Formasi Terbaik
Bola Indonesia 26 Agustus 2014, 17:07
-
Pedro Ingin Gresik United Raih Poin di Jepara
Bola Indonesia 26 Agustus 2014, 16:36
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR