Selasa (26/8) pagi tadi rombongan Laskar Joko Samudro sudah berangkat ke Kota Ukir, Jepara. Anak buah Angel Alfredo Vera akan melakoni pertandingan ke-19 musim ini lawan tuan rumah Persijap, Kamis (28/8) lusa di Stadion Gelora Bumi Kartini.
Pedro mengatakan, saat ini kondisi timnya sangat hangat dan nyaman usai dua kemenangan beruntun di kandang sendiri. "Suasana akhir-akhir ini sangat bagus. Ini baik untuk tim," ucap pemilik nomor punggung 25 di tim Gresik United ini.
Ia berharap, tren positif Gresik United terus berlanjut hingga pertandingan di Jepara. "Kami akan bermain maksimal untuk mendapatkan poin," tegas Pedro. Ia sadar, tambahan tiga angka akan menyelamatkan timnya dari degradasi.
Mantan penyerang Persija Jakarta ini memang sedang on fire. Dalam dua pertandingan terakhir lawan Persita Tangerang dan Sriwijaya FC, pemain asal Paraguay tersebut sudah menyumbangkan dua gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Islah Dengan Aremania, Persikmania Siap Serbu Malang
Bola Indonesia 26 Agustus 2014, 20:19 -
Pulih Dari Cedera, Ivan Bosnjak Diharapkan Berikan Persija Gol
Bola Indonesia 26 Agustus 2014, 19:37 -
Lawan Persik di Gajayana, Arema Mengaku Beruntung
Bola Indonesia 26 Agustus 2014, 18:07 -
Hadapi Persik, Arema Tetap Turunkan Formasi Terbaik
Bola Indonesia 26 Agustus 2014, 17:07 -
Pedro Ingin Gresik United Raih Poin di Jepara
Bola Indonesia 26 Agustus 2014, 16:36
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR