Bola.net - - Penyerang Persija Jakarta, Marko Simic bangga bisa menghantarkan timnya ke Final Piala Presiden 2018. Simic meminta agar rekan-rekan setimnya tampil maksimal di laga final nanti demi mempersembahkan gelar juara untuk para fans.
Persija sendiri memastikan menjadi tim pertama yang lolos ke final Piala Presiden 2018. Mereka memastikan satu tempat di Stadion Utama Gelora Bung Karno setelah mengalahkan Medan di semifinal dengan agregat 5-1.
Laga ini akan menjadi laga yang spesial bagi Persija. Pasalnya mereka akan bermain di SUGBK untuk pertama kalinya setelah stadion itu ditutup untuk renovasi ajang Asian Games 2018.
Simic sendiri berharap Persija bisa meraih happy ending di Final Piala Presiden 2018 nanti. "Kami sangat bahagia dan bangga bisa ke final," ujar Simic seperti yang dilansir halaman resmi Piala Presiden 2018.
"Tinggal satu pertandingan lagi buat kami bisa membawa pulang trofi juara Piala Presiden. Kami tidak boleh gagal di pertandingan final." tandas striker 30 tahun tersebut.
Calon lawan Persija di final akan ditentukan sore hari ini. Mereka akan menghadapi pemenang pertandingan antara Bali United menghadapi Sriwijaya FC.
Baca Juga:
- Bali United vs Sriwijaya FC, Siapa Yang Lolos ke Final Piala Presiden?
- Cemerlang di Piala Presiden, Persija Dituntut Konsisten di Liga 1
- Parkir Simic Kontra JDT, Ini Penjelasan Persija
- Tantang JDT, Persija Dihantui Kelelahan
- RD: Bali United Tidak Akan Parkir Bus!
- Takluk di AFC Cup, Bali United Alihkan Fokus ke Piala Presiden
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Piala Presiden 2018: Bali United 1-0 Sriwijaya FC
Open Play 14 Februari 2018, 22:02
-
Gol Eks Chapecoense Bawa Bali United ke Final Piala Presiden
Bola Indonesia 14 Februari 2018, 21:32
-
RD: Sriwijaya Blunder Jika Remehkan Bali United
Bola Indonesia 14 Februari 2018, 14:39
-
Ini Aspek Yang Ditakuti Bali United dari Sriwijaya FC
Bola Indonesia 14 Februari 2018, 14:28
-
Demi ke Final, Bali United Harapkan Dukungan Semeton Dewata
Bola Indonesia 14 Februari 2018, 12:52
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR