"Kami harus bisa tampil gigih pada pertandingan ini," ujar Milo, sapaan karib Milomir Seslija, pada
"Hanya dengan kerja keras, dan tentunya doa, kami bisa meraih sukses," sambungnya.
Menurut Milo, ia percaya para pemainnya bisa menunjukkan permainan seperti yang ia inginkan dalam laga ini. Para pemainnya telah menunjukkan bukti kegigihan mereka selama ini dengan selalu bangkit dan tampil lebih baik dalam tiap pertandingan.
"Kita selamat dari badai topan, tsunami dan banyak lagi. Ini saatnya menunjukkan apa yang kita dapat. Kita lebih kuat dari hari ke hari. Saya harap kita bisa tunjukkan ini di lapangan," tuturnya.
Arema Cronus bakal menghadapi Mitra Kukar pada laga pekan ke-21 ISC A 2016. Pertandingan ini akan dihelat di Stadion Gajayana Malang, Jumat (30/09) lusa.
Sementara itu, selain kegigihan, pada pertandingan ini Milo juga anak asuhnya bisa tampil kompak. Menurutnya, kekompakan ini merupakan salah satu kunci timnya bisa bertengger di papan atas klasemen sementara ISC A 2016.
"Kita selama ini selalu bersama-sama. Baik dalam kondisi susah maupun senang," ia menandaskan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Mitra Kukar, Milo Minta Penggawa Arema Cronus Main Gigih
Bola Indonesia 28 September 2016, 14:35
-
Tanpa Dua Kiper Utama, Arema Cronus Andalkan Kolektivitas
Bola Indonesia 28 September 2016, 12:00
-
Okto Optimistis Raup Tiga Poin Kala Jamu Mitra Kukar
Bola Indonesia 27 September 2016, 19:55
-
Arema Cronus Siap Antisipasi Strategi Parkir Bus Mitra Kukar
Bola Indonesia 26 September 2016, 18:53
-
Jamu Mitra Kukar, Arema Cronus Minta Dukungan Aremania
Bola Indonesia 26 September 2016, 15:39
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR