- Ahmad Nur Hardianto tak berambisi mencetak gol pada pertandingan laga kontra Persib Bandung, Kamis . Penyerang Arema FC menegaskan ambisi terbesarnya adalah membawa timnya memenangi laga pekan 21 Gojek Liga 1 bersama Bukalapak itu . "Nggak penting apakah saya mencetak gol atau tidak. Terpenting bagi saya, bagaimana tim ini bisa menang," ujar Hardianto. Menurut Dian, sapaan karib Hardianto, kemenangan Arema adalah prioritas semua pemain klub berlogo singa mengepal tersebut. Kemenangan, sambung pemain 23 tahun, akan mengangkat posisi mereka dari papan bawah klasemen sementara. "Kemenangan juga akan memberi kami modal bagus menjalani sisa kompetisi ini," tuturnya. Lebih lanjut, Dian menilai posisi Arema FC memang sedang di bawah yakni di posisi ke-14. Namun, ia tetap yakin bahwa klubnya tersebut memiliki kemampuan untuk bisa meraih poin absolut pada pertandingan lawan Persib. "Kami juga tim besar. Kami akan buktikan pada pertandingan ini," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hardianto Tak Berambisi Cetak Gol ke Gawang Persib
Bola Indonesia 13 September 2018, 09:19
-
Striker Muda Arema Ingin Bawa Timnya Menang di Kandang Persib Bandung
Bola Indonesia 12 September 2018, 21:02
-
Striker Muda Arema Sepakat Pelarangan Penyerang Asing Musim Depan
Bola Indonesia 21 Agustus 2018, 03:39
-
Milan Petrovic Belum Berencana Jadikan Hardianto Penyerang Utama
Bola Indonesia 24 Juli 2018, 18:24
-
Ini Rahasia Ahmad Nur Hardianto Kembali Moncer usai Cedera Panjang
Bola Indonesia 23 Juli 2018, 15:14
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






















KOMENTAR