"Rencananya, pukul 11.00 WIB ini, delegasi FIFA dan AFC akan menemui Menpora di Kemenpora," ujar Sekretaris Jenderal BOPI, Heru Nugroho.
"Mereka akan ditemani Tim Transisi dan BOPI," sambungnya.
Sebelumnya, FIFA mengirim delegasi mereka ke Indonesia, awal November ini. Dalam laman resmi FIFA, tim yang terdiri dari tiga orang ini bakal dipimpin Kohzo Tashima. Sedangkan, dua orang anggota tim adalah Price Abdullah dan Mariano Araneta.
Sementara itu, Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi menanggapi positif kunjungan FIFA dan AFC ke Kemenpora. Mereka, menurut Imam, akan menyambut FIFA dengan tangan terbuka untuk menjelaskan kondisi sepakbola Indonesia dan upaya mereka untuk membenahi.
"Kami akan jelaskan bahwa ada arus besar masyarakat bola yang ingin bahwa sepakbola Indonesia harus lepas dari pengaturan skor dan profesional," tutur Imam.
"Selain itu juga ada profesionalisme kompetisi dan perhatian khusus bagi pembinaan usia dini," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agum Gumelar: Tak Ada Dalam Kamus FIFA Soal KLB Tim Transisi
Bola Indonesia 2 November 2015, 15:58
-
PSSI: Pencabutan Sanksi Indonesia Jadi Agenda Rapat Exco FIFA
Bola Indonesia 2 November 2015, 15:41
-
Agum Gumelar: FIFA Tetap Akui Hasil KLB PSSI di Surabaya
Bola Indonesia 2 November 2015, 14:04
-
Logo PSSI Kembali Absen di Piala Jenderal Sudirman
Bola Indonesia 2 November 2015, 12:45
-
Batal ke Kemenpora, FIFA Langsung ke Istana Negara
Bola Indonesia 2 November 2015, 12:42
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR