
Bola.net - Madura United meraih kemenangan besar saat menjamu Badak Lampung FC pada pekan ke-11 Shopee Liga 1 2019. Bermain di Stadion Gelora Madura, Pamekasan, Sabtu (27/7/2019), tuan rumah menang dengan skor 5-1.
Aleksandar Rakic dan Slamet Nurcahyo masing-masing menyumbang 2 gol dalam laga ini. Satu gol lagi dicetak Alberto Goncalves. Sementara itu, tim tamu mendapat gol hiburan melalui jefri Kurniawan.
Kemenangan ini membawa Madura United ke tiga besar klasemen sementara papan atas. Mereka mengumpulkan 20 poin dari sembilan pertandingan.
Berikut ini highlights pertandingan tersebut:
Susunan Pemain
Madura United (4-3-3): M Ridho (kiper); Andik Rendika Rama, Jaime, Fachrudin, Marko Merauje (belakang); Zulfiandi, Beto Goncalves, Asep Berlian (tengah); Andik Vermansah, Alelsandar Rakic, David Laly (depan).
Pelatih: Dejan Antonic
Badak Lampung FC (5-4-1): Yoewanto Setya Beny (kiper); Arthur Irawan, R. Abdiansyah, Kunihiro Yamashita, Jujun Saepulloh, Miftah Anwar Sani (belakang): Suhandi, M. Fahri, Marquinhos Carica, Hariyanto Panto (tengah); Johan Yoga Utama (depan).
Pelatih: Jan Saragih
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Madura United 5-1 Badak Lampung FC
Bola Indonesia 28 Juli 2019, 01:15
-
Highlights Piala AFF U-15: Vietnam 0-2 Indonesia
Tim Nasional 27 Juli 2019, 20:08
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Persib Bandung 0-2 Bali United
Open Play 26 Juli 2019, 21:25
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Arema 3-2 Bhayangkara FC
Open Play 26 Juli 2019, 18:12
-
Highlights ICC 2019: Tottenham 1-2 Manchester United
Open Play 26 Juli 2019, 09:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR