
Setelah menunggu hampir 30 menit, pertandingan akhirnya dilanjutkan kembali. Persija mampu memimpin terlebih dulu melalui Park Kyeong. Pemain Asia tersebut melesakkan tendangan jarak jauh di menit 18 yang gagal ditangkap Tema Mursadat.
Namun tak lama berselang PBR mampu membalas gol pada menit ke-22. Obric yang melepaskan tendangan di dalam kotak penalti setelah menerima umpan dari sayap kiri mampu merobek gawang Galih. Skor imbang 1-1.
PBR sebenarnya nyaris unggul andai tembakan Arsyad di menit 32 menembus gawang. Bola hasil sepakan Arsyad melemah sehingga mudah ditangkap Galih.
Adalah Gaston Castano yang membuat gol di menit 45. Pemain asal Argentina itu lepas dari pengawalan lini belakang Persija dan dengan mudah melesakkan gol sekaligus membuat PBR unggul 2-1 di babak pertama.
Susunan Pemain
PBR: Tema Mursadat, Mijo Dadic, Nova Arianto, Munadi, Riyandi, Eka Ramdani, Rizky Pellu, Asep Ato, Arsyad, Nemanja Obric, Gaston Castano.
Persija Jakarta: Galih, Ismed Sofyan, Mukmin Aliyansyah, Fabiano Beltrame, Ngurah Nanak, Amarzukuh, Robertino Pugliara, Anindito Wahyu, Park Kyeong, Johan Juansyah, Rachmat Affandi. (hug/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persidafon Belum Sodori Kontrak Pemain dan Pelatih
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 21:00
-
Simon Terkesan Dengan Kemenangan Pertama PBR
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 19:16
-
Sudirman: Kondisi Lapangan Berat
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 19:06
-
Review ISL: Jinakkan Persija, PBR Raih Kemenangan Perdana
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 18:24
-
HT Review ISL: Gol Gaston Bawa PBR Sementara Unggul
Bola Indonesia 5 Februari 2013, 17:20
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR