Meski timnya hanya memiliki waktu yang singkat untuk recovery, Ibnu berharap mampu kembali mengamankan tiga angka mereka. "Apalagi kita mau ulang tahun ke-86. Jadi kemenangan hukumnya wajib didapatkan pada pertandingan besok sore," tegas Ibnu.
Senada dengan sang pelatih, manajer Persebaya, Saleh Hanifah juga ingin timnya kembali memberikan kado kemenangan. Lebih-lebih tim kebanggaan Arek-Arek Suroboyo itu juga memberikan kado kemenangan untuk HUT Kota Pahlawan yang ke-720 saat meladeni Persepar Palangkaraya lalu.
"Harus dong. Hadiah terbaik di ulang tahun ke-86 adalah kemenangan di pertandingan Minggu besok," timpal Saleh.
Bintang Persebaya, Andik Vermansyah menegaskan ia tak berani menjanjikan kemenangan jika stadion kembali sepi. "Bonek adalah semangat kami. Kalau ada mereka di stadion, kami akan lebih bersemangat dan siap tampil memberikan yang terbaik," tambahnya. (fjr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview IPL: Persebaya vs Perseman, Lawan Sepadan Pertama
Bola Indonesia 15 Juni 2013, 18:11
-
Perseman Siap Rusak Pesta Persebaya
Bola Indonesia 15 Juni 2013, 17:03
-
Demi HUT Persebaya ke 86, Panpel Harap Tiket Ludes Terjual
Bola Indonesia 15 Juni 2013, 15:23
-
HUT 86, Persebaya Targetkan Kemenangan
Bola Indonesia 15 Juni 2013, 15:14
-
Andik Pinta Bonek Penuhi GBT Minggu Nanti
Bola Indonesia 14 Juni 2013, 19:23
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR