"Berangkat tadi siang Mas, pesawat jam 11. Sekarang sudah di Banyuwangi," ucap Ibnu, Jumat (31/7) siang. Menurut Ibnu, dirinya datang ke Kota Gandrung untuk melihat pemain-pemainnya yang gabung di Indonesia All Star dan Persewangi. Keduanya merupakan peserta Sunrise of Java Cup.
"Kurang lebih dua bulan terakhir kita tidak beraktivitas. Pemain juga berlatih mandiri. Jadi saya mau lihat sampai mana kebugaran dan skill mereka," sambung bapak tiga putra ini.
Seperti yang diketahui, dari delapan pemain yang ke Banyuwangi, tujuh di antaranya gabung Indonesia All Star. Mereka adalah Thomas Rian Bayu, Putu Gede, Asep Berlian, Erick Dwi Ermawansyah, Fandi Eko Utomo, Zainuri dan Evan Dimas. Sedangkan satu pemain lainnya, yakni Slamet Nurcahyo memperkuat tim Persewangi. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Programkan Uji Coba Sebelum ke PIS
Bola Indonesia 31 Juli 2015, 17:50
-
Ibnu Grahan Pantau Pemain Persebaya di Banyuwangi
Bola Indonesia 31 Juli 2015, 16:16
-
Persebaya Full Team di Awal Agustus
Bola Indonesia 30 Juli 2015, 12:12
-
Pemain Persebaya Diharap Jaga Kondisi
Bola Indonesia 30 Juli 2015, 11:01
-
Gunakan Tenaga Bantu, Persebaya Panggil Pemain Tim U-21
Bola Indonesia 29 Juli 2015, 12:12
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR