Arema yang mendapatkan dukungan penuh dari Aremania yang datang ke Stadion Manahan Solo tampil dominan di babak pertama. Sebuah peluang Singo Edan pada menit ke-18 masih mampu diantisipasi Ferry Rotinsulu dengan baik.
Terus memberikan tekanan kepada pertahanan Sriwijaya FC, Arema kembali mendapatkan peluang pada menit 29. Sayang tendangan Joko Sasongko masih mampu diantisipasi dengan baik oleh Ferry.
Di babak kedua tempo permainan semakin meningkat. Singo Edan kembali menunjukkan dominasi permainan. Sementara Sriwijaya FC memainkan strategi serangan balik.
Pada menit ke-49 Victor Igbonefo nyaris membawa Singo Edan unggul. Memanfaatkan umpan dari tendangan sudut Egi Melgiansyah, sundulan Igbonefo masih menerpa tiang gawang.
Sriwijaya FC mencoba untuk mengimbangi permainan anak asuh Rahmad Darmawan dengan mengandalkan serangan balik. Laskar Wong Kito sempat mencetak gol pada menit ke-59 melalui Tantan. Sayang gol tersebut dianulir karena Tantan terlebih dahulu terjebak offside.
Petaka bagi Arema datang pada menit ke-65. Sebuah pelanggaran Kurnia Meiga kepada Sutan Samma di kotak penalti berbuah penalti untuk Sriwijaya FC. Ponaryo Astaman yang ditunjuk sebagai algojo mampu melaksanakan tugasnya dengan baik untuk membawa Sriwjaya FC unggul.
Tertinggal satu gol membuat Singo Edan meningkatkan intensitas serangan ke pertahanan Sriwijaya. Sunarto yang kesulitan menembus pertahanan Sriwijaya digantikan Cristian Gonzales untuk menambah daya gedor.
Namun hingga pertandingan usai skor 1-0 untuk keunggulan Sriwijaya FC tak berubah.
Dengan kemenangan ini Sriwijaya FC akan menghadapi Persisam Samarinda di partai puncak Inter Island Cup 2012 yang rencananya akan digelar 23 Desember 2012 mendatang. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahmad Darmawan Legowo, Kas Hartadi Fokus Final
Bola Indonesia 16 Desember 2012, 22:45
-
Aremania Birukan Stadion Manahan
Bola Indonesia 16 Desember 2012, 21:20
-
IIC 2012: Gol Tunggal Ponaryo Astaman Kalahkan Arema
Bola Indonesia 16 Desember 2012, 21:00
-
Arema Menangi Undian Penentuan Juara Grup C
Bola Indonesia 12 Desember 2012, 21:50
-
IIC 2012: Gol Tunggal Ponaryo Loloskan Sriwijaya FC
Bola Indonesia 11 Desember 2012, 23:50
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR