Bola.net - - SDR FC Binjai mengakhiri kompetisi Liga Futsal Nusantara musim 2017 dengan meraih posisi ketiga. Hasil itu dicapai setelah berhasil mengalahkan tim Dumai FC Riau.
Laga perebutan tempat ketiga antara SDR FC versus Dumai FC digelar di GOR ITB Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat, Minggu . SDR berhasil meraih kemenangan dengan skor telak, 4-1.
Hasil itu membuat pelatih SDR FC, Ade Tasyan merasa senang. Apalagi, keberhasilan itu diraih saat kondisi para pemainnya tidak ideal.
"Kami bersyukur bisa menang di pertandingan ini, karena kami berusaha untuk tidak kalah kedua kalinya. Pemain kami pun separuhnya cedera, namun disiasati dengan pergantian cepat setiap empat menit," ujar Ade.
Di lain sisi, kubu Dumai FC mengklaim masalah mental menjadi alasan timnya kalah dari SDR FC. Dia menyebut, para pemainnya masih terpengaruh dengan kekalahan sebelumnya di babak semifinal.
"Kalau bicara permainan, mental dari para pemain Dumai masih belum bagus. Bisa dibilang, 50 persen dari skuat kami masih belum siap untuk bermain di level tertinggi. Maka itu, kami akan melakukan penambahan pemain untuk Liga Profesional," kata pelatih Dumai FC, Achmad Syaibani.(fit/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ikuti Liga Futsal Nusantara, SDR FC Binjai Raih Posisi Ketiga
Bola Indonesia 11 Desember 2017, 00:22
-
Trofi Juara Liga Futsal Nusantara 2017 Diraih Deking's Halus
Bola Indonesia 11 Desember 2017, 00:11
-
Bola Indonesia 19 September 2015, 12:12

-
Jatim Juga Gelar Liga Futsal Nusantara Putri
Bola Indonesia 3 September 2015, 08:18
-
Pemain Profesional Boleh Main di LFN, Tapi...
Bola Indonesia 31 Agustus 2015, 11:02
LATEST UPDATE
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR