Bola.net - - Sriwijaya FC memetik satu poin saat bertamu ke markas Persegres Gresik United di pekan ke-16 Liga 1. Laskar Wong Kito sukses menahan imbang tuan rumah di Stadion Surayaja dengan skor 1-1, Senin (24/7) malam.
Sriwijaya FC sebenarnya nyaris menelan kekalahan setelah sempat tertinggal atas tuan rumah melalui gol Yusuf Efendi di menit 8. Namun Airlangga Sucipto mampu menyelamatkan timnya setelah membobol gawang Aji Saka di injury time.
Pelatih Sriwijaya FC, Hartono Ruslan, mengungkapkan bahwa satu poin di markas Persegres merupakan hasil kerja keras pemainnya. Sehingga ia tidak mau Yu Hyunkoo dan kolega disebut mendapat keberuntungan dalam pertandingan tersebut.
"Main bola kok ada beruntung-beruntung, itu kerja keras anak-anak, kalau keberuntungan tau-tau di sana bunuh diri, itu keberuntungan," ungkap Hartono Ruslan usai pertandingan.
Namun, Hartono mengakui anak asuhnya sulit mengembangkan permainan di menit-menit awal akibat kehilangan konsentrasi. Hal itu juga yang dimanfaatkan oleh tim tuan rumah untuk bisa unggul lebih cepat di awal babak pertama.
"Menit-menit awal anak-anak begitu kick off kurang konsentrasi ya terus terlalu lambat main, terlalu lamban dalam pressure, jadi artinya Gresik United bisa berkembang, itu saja masalahnya," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sriwijaya FC Lemah Dalam Penyelesaian Akhir
Bola Indonesia 24 Juli 2017, 22:29
-
Imbangi Persegres, Sriwijaya FC Ogah Disebut Beruntung
Bola Indonesia 24 Juli 2017, 21:18
-
Sriwijaya FC Terkesan Tutupi Dugaan Kasus Cabul Pemainnya
Bola Indonesia 23 Juli 2017, 16:19
-
Dikalahkan Arema, Sriwijaya FC Akui Hilang Konsentrasi
Bola Indonesia 7 Juli 2017, 22:22 -
Sriwijaya FC Siap Curi Poin di Kandang Arema
Bola Indonesia 6 Juli 2017, 19:57
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR