Bola.net - - Sosok Indra Kahfi menyandang ban kapten Bhayangkara FC sepanjang Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016. Namun pada tahun 2017 nanti, Indra Kahfi tak mendapat jaminan untuk dipercaya sebagai kapten tim Bhayangkara FC lagi.
Karena statusnya sebagai anggota Polisi, nama Indra Kahfi dipastikan bertahan di Bhayangkara FC. Meski demikian, Indra tak akan dijamin untuk menyandang ban kapten Bhayangkara FC lagi. Sebab manajemen akan mengevaluasi semuanya, termasuk ban kapten yang disandang Indra.
"Yang dikatakan sebagai kapten tim adalah orang-orang yang bisa diterima oleh semua pihak. Oleh semua pemain, nurut dengan pelatih, dan bisa menyampaikan instruksi saat dia di lapangan," jabar mantan Wakapolres Jombang ini.
Menurut Kasubdit Regident Ditlantas Polda Jawa Timur (Jatim) ini, manajemen akan melakukan evaluasi menyeluruh, termasuk masalah ban kapten. "Nanti akan kita evaluasi, semua akan kita lihat," pungkas pria berkacamata ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Harapan Madura United Ihwal Kompetisi Mendatang
Bola Indonesia 3 Januari 2017, 15:17
-
Tambah Pemain Asing, Semen Padang Nantikan Regulasi
Bola Indonesia 3 Januari 2017, 14:40
-
Indra Kahfi Tak Pasti Jadi Kapten Bhayangkara FC Lagi
Bola Indonesia 3 Januari 2017, 12:22
-
Eks Pelatih Arema Cronus ke Bali United?
Bola Indonesia 3 Januari 2017, 11:50
-
Ibnu Grahan Kandidat Kuat Pelatih Persegres
Bola Indonesia 3 Januari 2017, 11:18
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR