
Dhimam Abror Djuraid, Direktur Olahraga Persebaya menuturkan, hingga saat ini manajemen Persebaya belum bertemu dengan Dejan untuk membahas masalah kontrak. Padahal kedua belah pihak seharusnya bertemu pekan ini. "Dia masih sulit dihubungi," beber Abror.
Apa lacur, vacuum of power tengah terjadi di Persebaya kala ini. Setelah terlanjur memutuskan hubungan dengan Rahmad Darmawan, manajemen Persebaya justru belum menemukan pengganti yang sepadan.
Manajemen Persebaya mengaku, bila mereka gagal mendatangkan Dejan, maka sejumlah nama lain siap masuk persaingan, seperti Peter Butler dan sejumlah pelatih asal Amerika Selatan. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inginkan Dejan Antonic, Persebaya Temui Jalan Buntu
Bola Indonesia 20 November 2014, 21:48
-
Tony Ho Pelatih Sementara di Persebaya
Bola Indonesia 20 November 2014, 21:39
-
Rachmat Affandi Jabarkan Alasan Tak Diperpanjang Persija
Bola Indonesia 20 November 2014, 19:30
-
Dilepas Persija, Rachmat Affandi Siap Cari Klub Baru
Bola Indonesia 20 November 2014, 19:20
-
Terkait Zulham Zamrun, Semen Padang Masih Bungkam
Bola Indonesia 20 November 2014, 18:53
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR