Bola.net - - PSIS Semarang berusaha mengantipasi jadwal padat di Bulan Suci Ramadan. Caranya, tim berjuluk Laskar Mahesa Jenar ini menggelar tiga kali uji coba dalam waktu sepuluh hari.
PSS Sleman menjadi tim pertama yang akan dihadapi PSIS Semarang. Setelah itu, tim kebanggaan Kota Lumpia akan beruji tanding melawan Arema FC dengan format home dan away.
”Sepuluh hari kita bermain tiga kali, kita sesuaikan dengan jadwal, karena akan begitu. Khususnya di Bulan Suci Ramadan ini, ada empat pertandingan mungkin,” ungkap Jafri Sastra, Senin (29/04).
PSIS menghadapi PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Selasa (30/04) besok. Setelah itu, Hari Nur Yulianto dan kolega akan melawan Arema pada tanggal 4 dan 11 Mei 2019.
”Kita mau coba mengantisipasi, beradaptasi dengan jadwal seperti itu, tentu bukan untung ruginya. Tapi bagaimana nanti aspek mengantisipasi anak-anak” lanjut Jafri.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Mengatur Rencana Rotasi
Salah satu yang kemungkinan akan diantisipasi adalah kondisi pemain untuk menghadapi jadwal yang padat. Sehingga tim pelatih bisa mengatur rotasi pemain yang mungkin bisa dilakukan.
Karena dengan jadwal yang cukup padat bukan tidak mungkin penggawa PSIS akan mengalami kelelahan. Sehingga penting untuk mengantisipasinya sedini mungkin.
”Bagaimana rotasi kita butuhkan, karena semua pemain kita anggap sudah siap, tinggal bagaimana kerja sama, mental mereka nanti,” tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Kiat PSIS Mengantisipasi Jadwal Padat di Bulan Ramadan
Bola Indonesia 29 April 2019, 19:18
-
PSIS Tanpa Persiapan Khusus Hadapi PSS Sleman
Bola Indonesia 29 April 2019, 19:11
-
PSIS Siapkan Latihan Tambahan untuk Patrick Mota
Bola Indonesia 28 April 2019, 06:10
-
Kondisi Fisik Patrick Mota Dinilai Belum Ideal
Bola Indonesia 28 April 2019, 06:07
-
Kondisi Terkini Claudir Marini Setelah Menepi Tiga Pekan
Bola Indonesia 28 April 2019, 00:00
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR