
Bola.net - PSIS Semarang kesulitan mencetak gol melawan PSM Makassar pada laga perempat final Piala Menpora 2021. Laskar Mahesa Jenar gagal memanfaatkan beberapa peluang yang didapatkan.
Padahal sepanjang babak penyisihan grup, PSIS tampil cukup produktif. Klub kebanggaan Kota Lumpia tersebut mencetak 9 gol dari 3 pertandingan di grup A.
Pelatih PSIS Semarang, Dragan Djukanovic mengungkapkan penyebabnya. Menurut juru taktik asal Serbia itu, salah satunya karena PSM Makassar bermain sangat defensif.
"PSM Makassar bermain sangat bertahan, jadi tidak banyak ruang bagi pemain kami tapi juga kami tidak bermain seperti yang saya inginkan," katanya dalam jumpa pers usai laga, Jumat (09/04/2021).
"Hari ini kualitas permainan sangat tidak bagus, pertandingan sangat kuat, banyak duel, tapi tidak berkualitas dan tidak banyak peluang," tegasnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Kalah Pengalaman
Di samping itu, Dragan menilai timnya juga kalah pengalaman karena menurunkan banyak pemain muda pada laga tersebut. Mereka pun tampil sedikit tertekan.
"Kami memulai lebih dari lima sampai enam pemain muda di bawah 20 tahun, mereka tidak punya pengalaman untuk beberapa jenis pertandingan," lanjutnya.
"Ketika tekanannya lebih besar, mereka tidak bisa bermain seperti yang diinginkan, jadi mereka merekaa merasakan sedikit tekanan," tandas eks pelatih Borneo FC itu.
Seperti diketahui, PSIS Semarang gagal melaju ke babak semifinal Piala Menpora 2020 setelah kalah dalam adu penalti. Laga yang berlangsung di Stadion Kanjuruhan berakhir dengan skor 2-4.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca Juga:
- Gagal Lolos ke Semifinal Piala Menpora, Pelatih PSIS: PSM Lebih Beruntung
- Hasil Pertandingan Piala Menpora 2021: PSIS Semarang vs PSM Makassar 0-0 (2-4)
- Djadjang Nurdjaman Menatap Optimistis Laga Kontra Persija Jakarta
- Persija Vs Barito Putera: Sudirman Anggap Laga Bak Final
- Piala Menpora: Sudirman Pastikan Rohit Chand dan Marc Klok Bisa Tambil Lawan Barito Putera
- Barito Putera Sudah Mengantisipasi Jurus Andalan Persija
- Persija vs Barito: Djanur Lebih Ngeri Riko Simanjuntak dan Osvaldo Haay ketimbang Marc Klok
- Ngeri-Ngeri Sedap! Menanti Duet Rohit Chand dan Marc Klok di Lini Tengah Persija
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights PSIS Semarang vs PSM Makassar 0-0 (2-4) | Piala Menpora 2021
Open Play 9 April 2021, 23:57
-
Ini Penyebab PSIS Semarang Kesulitan Cetak Gol Lawan PSM Makassar
Bola Indonesia 9 April 2021, 23:47
-
Hujan Deras Dinilai Berpengaruh Terhadap Permainan PSIS Semarang
Bola Indonesia 9 April 2021, 23:41
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40






















KOMENTAR