"PT Liga boleh saja bikin turnamen, asal tidak melibatkan PSSI dalam operasionalnya," ujar Sekretaris Jenderal BOPI, Heru Nugroho, pada
"Selain itu, terpenting, mereka harus berkoordinasi dengan Tim Transisi," sambungnya.
Sebelumnya, melalui surat nomor bernomor 001/BOPI/KU/I/2016, BOPI menegaskan belum bisa menerima permohonan rekomendasi dari PT Liga Indonesia, yang tercantum dalam surat nomor 556/Liga/XII/2015. Pada surat yang ditandatangani Mayjen (Purn) M. Noor Aman -Ketua Umum BOPI- mereka menyebut PT Liga belum memenuhi beberapa persyaratan yang dipenuhi.
Lebih lanjut, Heru membeber persyaratan yang belum dipenuhi PT. Liga Indonesia dalam permohonannya tersebut. Menurutnya, dalam permohonan ini, PT. Liga Indonesia tak melampirkan rekomendasi Tim Transisi.
"Selain itu, permohonan mereka adalah untuk kompetisi ISL 2016 yang mana itu adalah properti PSSI. Padahal, PSSI masih disanksi," tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Syarat BOPI Izinkan PT Liga Gelar Kompetisi
Bola Indonesia 6 Januari 2016, 15:46
-
Konflik Tak Kunjung Usai, Turnamen Bikinan Liga Indonesia Tak Bisa Digelar
Bola Indonesia 6 Januari 2016, 02:50
-
Mahaka Sports Siap Gantikan PT Liga
Bola Indonesia 1 Desember 2015, 11:54
-
Usai Bertemu FIFA dan AFC, Ini Kata CEO PT LI
Bola Indonesia 3 November 2015, 15:21
-
Ditanya FIFA Soal Kompetisi, Ini Jawaban PT LI
Bola Indonesia 3 November 2015, 14:59
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR