Bola.net - Jacksen F Tiago angkat bicara soal tantangan yang akan dihadapi timnya pada musim kompetisi 2020. Pelatih Persipura Jayapura mengaku tantangan terbesar timnya justru berasal dari dalam diri mereka sendiri.
"Tantangan kami adalah diri kami sendiri. Sukses atau tidaknya sebuah tim, tergantung dari diri mereka sendiri," ucap Jacksen.
"Saya tidak melihat tim lain sebagai lawan. Kalau kami punya cukup kekuatan untuk menjalankan tugas, tentu lawan eksternal bukanlah sebuah masalah," sambungnya.
Menurut Jacksen, ada banyak permasalahan yang bisa menggerogoti tim dari dalam. Salah satunya, sambung pelatih berusia 51 tahun, adalah ketidakpuasan-ketidakpuasan yang terjadi dalam tim.
"Ada masalah respek, soal fasilitas, kemudian soal pemilihan pemain, dan hal-hal semacam ini. Menurut saya, ini adalah musuh terbesar kami," tuturnya.
"Ini adalah hal yang menurut kami paling sulit. Sementara, kami harus bisa mengelola hal-hal ini semua," tambahnya.
Diadang Jadwal Kompetisi
Jacksen mengaku bahwa musim ini jadwal kompetisi jauh lebih bersahabat ketimbang musim lalu. Namun, menurut pelatih asal Brasil tersebut, soal jadwal masih akan menjadi salah satu tantangan yang harus mereka hadapi.
"Kita memang tahu bahwa kompetisi akan dimulai pada akhir Februari. Namun, apakah ada yang tahu siapa yang akan menjadi lawan kami pada pertandingan pertama? Siapa yang akan bertanding pada pertandingan pertama?" tukasnya.
"Masih tetap. Kalau soal jadwal, ini akan selalu menjadi tantangan bagi kami. Belum lagi nanti bisa berubah lagi jadwalnya," ucap Jacksen.
(Dendy Gandakusumah/Bola.net)
Baca Ini Juga:
- 3 Fakta Elias Alderete, Striker Anyar Arema FC dari Argentina
- Persik Kediri Senang Piala Gubernur Jatim Kembali Digelar
- PSIS Semarang Akan Lakoni Dua Uji Coba dalam Waktu Dekat
- Kelebihan Pemain Asing, Bhayangkara FC Berharap Naturalisasi Lee Yoo-joon Segera Rampung
- Latihan Perdana, Kondisi Fisik Pemain PSIS Kurang Bagus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Persipura Belum Bisa Gambarkan Peta Persaingan Musim 2020
Bola Indonesia 31 Januari 2020, 12:45
-
Ini Tantangan Terbesar Persipura Jayapura pada Musim 2020
Bola Indonesia 31 Januari 2020, 11:07
-
Piala Presiden 2020 Ditiadakan, Persipura Tanggapi Positif
Bola Indonesia 30 Januari 2020, 07:48
-
Persipura Jajaki Rencana Uji Coba Kontra Klub Luar Negeri
Bola Indonesia 30 Januari 2020, 07:15
-
Jacksen Sebut Arthur Cunha dan Comvalius Cocok bagi Persipura
Bola Indonesia 29 Januari 2020, 14:56
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55






















KOMENTAR