
Pasalnya, memiliki tujuan penting. Yakni, untuk memadukan kerjasama tim jelang tampil di kompetisi Indonesia Super League (ISL) musim 2013-2014. Jika sesuai rencana, kick off ISL digelar pada 1 Februari 2014.
"Pastinya, kami akan sangat memaksimalkan setiap pertandingan IIC guna meningkatkan kemampuan pemain. Dengan begitu, kami bisa menentukan skuad inti di ISL," tuturnya.
Tim pelatih Laskar Joko Samudro- julukan Persela Lamongan- yang diawaki Eduard Tjong dan Didik Ludiyanto, memiliki beban berat. Sebab, harus mengharmonisasikan banyak pemain baru.
Itu menyusul angkat kopernya Gustavo Lopes, Jimmy Suparno, Fandi Eko Utomo dan Samsul Arif. Dari pemain andalan pada musim lalu, diantaranya hanya Mario Costas yang masih bertahan.
"Kami juga mengahadapi tantangan lainnya. Yakni, masih belum menemukan sosok pengganti beberapa pemain pilar yang hengkang tersebut. Namun, kami terus melakukan proses persiapan," imbuhnya.
Sebelumnya, klub kebanggaan LA Mania tersebut, mencoret tujuh pemain seleksi pada akhir pekan lalu. Misalnya saja, Aliou Kante (Mali), Dem Bele (Mali), Abanda (PSM Makassar), dan Maxwel (Persiwa Wawena/Brazil). Mereka dicoret karena dianggap tidak sesuai harapan.
"Karena itu, kami masih memburu striker, khususnya dari pemain lokal," tutur Didik Ludiyanto. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Island Cup, Ajang Persela Mantapkan Diri
Bola Indonesia 1 Januari 2014, 22:04 -
Suharno Terus Meminimalisir Kekurangan Arema
Bola Indonesia 1 Januari 2014, 21:10 -
Performa Persegres Menuju ISL Baru 80 Persen
Bola Indonesia 1 Januari 2014, 20:56 -
Hadapi Persebaya, Persegres Keder
Bola Indonesia 1 Januari 2014, 19:17 -
Persija Jakarta Bimbang Tentukan Kepastian Shaka Bangura
Bola Indonesia 1 Januari 2014, 18:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR