Dengan demikian, nantinya kompetisi ini akan memakai nama resmi QNB League. Kerja sama ini sendiri bakal berlangsung hingga akhir musim 2017 mendatang.
"Ini adalah langkah bersejarah bagi masa depan sepakbola Indonesia. Dukungan dari QNB Group selama tiga musim ke depan akan membantu liga untuk berkembang dan tumbuh dengan pesat. QNB adalah Banking Brand kelas internasional dengan track record yang sudah terbukti dalam menunjukkan kepedulian mereka yang tinggi terhadap sepakbola dan bagi ISL untuk memiliki mereka sebagai sponsor “Title-Partner" merupakan sebuah kehormatan." ujar Hadi Widodo, Presiden Direktur BVSports.
"Kami berharap melalui kemitraan ini baik QNB Group maupun “QNB League” akan menghasilkan keberadaan yang semakin kuat dan tahan lama di hati para fans sepakbola Indonesia. Kami tidak sabar untuk memulai musim ini dengan harapan yang sangat besar dan bersama dengan QNB Group kami akan mengangkat liga ke tingkat yang lebih tinggi.” lanjutnya.
QNB Group sendiri merupakan salah satu pemain raksasa dalam dunia perbankan global. Sebelumnya, QNB telah menjadi sponsor untuk klub raksasa Prancis, PSG serta badan sepakbola Asia, AFC. (prl/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
QNB Group Sponsori ISL Hingga 2017
Bola Indonesia 3 April 2015, 23:12
-
Ganti Nama Jadi QNB League, Jokdri Ingin ISL Lebih Meriah
Bola Indonesia 3 April 2015, 10:42
-
Pilih Sponsori ISL, Ini Alasan QNB
Bola Indonesia 3 April 2015, 10:27
-
ISL Ganti Nama Jadi QNB League
Bola Indonesia 3 April 2015, 10:06
-
Lawan Persija, Arema Luncurkan Layanan Manjakan Aremania
Bolatainment 3 April 2015, 09:37
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR