Bola.net - - Bek Persija Jakarta, Ismed Sofyan mengomentari pemanggilan tiga rekannya ke pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia. Ketiga pemain tersebut adalah Andritany Ardhiyasa, Novri Setiawan, dan Riko Simanjuntak.
Sebagaimana diketahui, Timnas Indonesia akan menggelar TC di Australia dan Bali pada 6-21 Maret mendatang. Saat TC di Negeri Kanguru, tim besutan Simon McMenemy itu akan berlatih tanding melawan Perth Glory.
Pemanggilan ketiga pilar tim ibu kota itu pun dinilai Ismed sangat merugikan timnya. Sebab, Persija membutuhkan tenaga ketiganya saat tampil di Piala AFC dan Piala Presiden 2019 yang disiarkan langsung oleh Indosiar.
"Rugi karena pastilah berkurang kekuatan Persija. Kami butuh tiga pemain itu. Makin banyak pemain makin bagus. Tapi sekarang ada tiga pemain kita dipanggil," ujar Ismed.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters
Komunikasi dengan PSSI
Sejauh ini, Persija terus berkomunikasi dengan PSSI terkait pemanggilan ketiganya. Hal itu dilakukan agar bisa mencari solusi terbaik.
"Manajemen sudah berkonsulitasi dengan PSSI. Agar bisa main di pertandingan, terutama PIala AFC," kata pemain yang akrab disapa Bang Haji ini.
Di sisi lain, Ismed mengakui pemanggilan ini tentunya menjadi kebanggaan tersendiri bagi pemain dan klub. Tapi, Persija saat ini memang betul-betul membutuhkan peran ketiganya di lapangan.
"Kita bersyukur ada pemain kita dipanggil Timnas. Artinya tim ini memang punya kualitas, tetapi di satu sisi kita juga butuh mereka berkompetisi di Piala Presiden dan AFC," imbuhnya.
Video Menarik
Pasukan Guardian tidak akan menganggap remeh kekuatan Kabau Sirah nantikan Piala Presiden 2019 Mitra Kukar vs Bali United FC, Stadion Patriot Candrabhaga Minggu 3 Maret 2019, pukul 15.00 WIB.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sengketa Timnas Indonesia dengan Persija dan PSM, PSSI Segera Cari Solusi
Bola Indonesia 28 Februari 2019, 20:50
-
Dari Milla untuk Timnas U-22: Selamat Indonesia!
Tim Nasional 27 Februari 2019, 17:57
-
Irfan Jaya Termotivasi untuk Kembali Dilirik Timnas Indonesia
Bola Indonesia 27 Februari 2019, 16:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR