"Saya siap jika diturunkan pada laga lawan Barito Putera" ujar Israel Wamiau, Rabu (11/07).
"Mudah-mudahan saya bisa membantu Arema meraih kemenangan pada pertandingan ini," sambungnya.
Pemain yang karib disapa Rey ini pun mengaku telah memetakan kekuatan Barito Putera. Satu hal yang harus diwaspadai, sambungnya, adalah keberadaan sosok Samsul Arif di lini depan skuat besutan Jacksen F Tiago ini.
"Samsul Arif harus diwaspadai," Rey menuturkan.
"Namun, saya siap mengawalnya. Ke manapun ia pergi, saya akan menjaganya," imbuhnya. (den/shd)
Tanpa Purwaka

Pada pertandingan ini, Arema FC dipastikan bakal kehilangan salah satu pilar lini belakang mereka, Purwaka Yudhi. Purwaka, yang juga menjabat kapten tim Arema ini, menderita cedera lutut kiri.
Tengara bakal dimainkannya Rey muncul sejak laga kontra Persela akhir pekan lalu. Ketika Purwaka meninggalkan lapangan pada menit ke-32, eks pemain Persipura Jayapura inilah yang menggantikan. Selain itu, dalam sejumlah latihan taktik strategi, Rey nampak dipasang bersama Arthur Cunha di jantung pertahanan.
Optimistis

Sementara itu, Rey mengaku optimistis dengan peluang Arema FC pada pertandingan ini. Ia menegaskan tak risau dengan status Barito sebagai pemuncak klasemen.
"Bhayangkara yang juara bertahan pun pernah kami kalahkan. Saya rasa tak ada masalah," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barito Putera Akui Rencana Mereka Dirusak Arema FC
Bola Indonesia 11 Juli 2018, 20:27
-
Arema FC Syukuri Satu Poin Dari Kandang Barito Putera
Bola Indonesia 11 Juli 2018, 18:15
-
Israel Wamiau Siap Bendung Serangan Barito Putera
Bola Indonesia 11 Juli 2018, 12:29
-
Tanpa Purwaka, Arema Pede Tantang Barito Putera
Bola Indonesia 11 Juli 2018, 10:47
-
Bek Arema FC Waspadai Produktivitas Gol Barito Putera
Bola Indonesia 11 Juli 2018, 09:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR