"Sebagai pemain profesional, mengembalikan mental adalah tugas yang harus mereka jalankan sendiri," ujar Pelatih Persipura Jayapura, Jacksen F Tiago, pada Bola.net.
"Pelatih dan pemain memiliki tugas masing-masing. Kami akan jalankan kewajiban kami bersama-sama," sambungnya.
Persipura dipastikan batal melaju ke Final AFC Cup usai dikalahkan Al-Qadsia pada Babak Semifinal. Pada leg kedua, Selasa (30/9) di Stadion Mandala, Persipura dibekuk enam gol tanpa balas.
Dua pekan sebelumnya, pada leg pertama di Kuwait, Persipura juga dipaksa menelan kekalahan. Kala itu, Mutiara Hitam menyerah dengan skor 2-4.
Persipura sendiri bakal membuka perjalanan mereka pada Delapan Besar ISL 2014 dengan menjamu Persela Lamongan, Sabtu (4/10) mendatang. Selain Persela, di Grup K ini, Persipura juga bakal menghadapi Arema Cronus dan Semen Padang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung Waspadai Pelita Bandung Raya
Bola Indonesia 1 Oktober 2014, 21:50
-
Tampil Tak Stabil, Eduard Tjong Paparkan Solusi Bagi Persela
Bola Indonesia 1 Oktober 2014, 21:26
-
Persela Masih Optimis Curi Poin di Jayapura
Bola Indonesia 1 Oktober 2014, 20:23
-
Persela Emban Misi Mustahil di Jayapura
Bola Indonesia 1 Oktober 2014, 19:50
-
Fandi Eko Antusias Kembali ke Persebaya
Bola Indonesia 1 Oktober 2014, 19:47
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR