Dalam cover itu, tergambar sosok Andik yang mengenakan t-shirt bergambar Selangor FA. Tangan kanannya memegang sebuah bola berwarna putih dengan motif biru.
Sampulnya yang berwarna kuning, dipadu dengan goresan warna merah. Judulnya menarik "Andik Vermansah: The Selangor star on his tough upbringing, Beckham & Bambang".
"Wawancaranya dilakukan Minggu kemarin. Mereka lebih banyak tanya tentang pribadi dan karierku," ucap Andik kepada Bola.net, Senin (20/4) sore.
Andik mengatakan bahwa ia tidak mendapat pertanyaan soal sepakbola Indonesia yang sedang carut marut. "Kalau itu sih, enggak. Kalau soal Timnas, iya," ungkap mantan pemain sekaligus ikon Persebaya 1927 ini. Rencananya majalah ini akan terbit dalam pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Bintang Cover FourFourTwo, Ini Kata Andik Vermansah
Bola Indonesia 20 April 2015, 16:46
-
PSSI Dibekukan, Andik Malah Jadi Bintang di Negeri Orang
Bola Indonesia 20 April 2015, 16:09
-
Bola Indonesia 7 November 2014, 12:45

-
Andik Kenang Perjalanan Manisnya di Sepakbola
Bola Indonesia 9 September 2014, 14:12
-
Siasati Tubuh Mini, Andik Tiru Legenda Real Madrid
Bola Indonesia 9 September 2014, 12:08
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR