
Bola.net - - Semen Padang akan mendapat ujian berat pada laga perdananya di Piala Presiden 2019 yang disiarkan langsung oleh Indosiar. Sebab, Kabau Sirah akan bersua dengan tim tangguh Liga 1 yakni Bhayangkara FC.
Semen Padang sudah melakukan persiapan yang matang untuk tampil di Piala Presiden 2018. Klub promosi tersebut sudah merekrut pemain berpengalaman seperti Saiful Indra Cahya, Teja Paku Alam dan Dedi Hartono. Pemain asing pun sudah lengkap.
Hanya saja, Semen Padang tidak akan didampingi oleh pelatih kepala Syafrianto Rusli di laga melawan Bhayangkara FC. Pasalnya, sang pelatih masih menjalani kursus lisensi kepelatihan AFC Pro.
Bagi Bhayangkara FC, laga ini bakal jadi pembuktian bagi pelatih Angel Alvredo Vera yang ditunjuk sebagai pengganti Simon McManemy.
Tugas Alvredo untuk meracik tim sejatinya tidak begitu sulit. Sebab, banyak pemain pilar Bhayangkara FC pada era kepelatihan McManemy yang tetap dipertahankan. Masih ada Lee Yu Jun, Putu Gede, Alsan Sanda hingga Wahyu Subo Seto di skuat Bhayangkara FC.
Scroll berita ini ke bawah untuk membaca jadwal pertandingan antara Bhayangkara FC vs Semen Padang.
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming
Pertandingan antara Bhayangkara FC lawan Semen Padang akan digelar di Stadion Patriot, Bekasi, pada Minggu (3/3) sore pukul 15.30 WIB.
Laga seru antara Bhayangkara FC lawan Semen Padang akan disiarkan langsung oleh Indosiar. Tapi, Bolaneters jangan khawatir jika berhalangan menyaksikan lewat televisi. Sebab, laga akan disiarkan langsung oleg vidio.com dalam tayangan di bawah ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Piala Presiden 2019: Bhayangkara FC 4-2 Semen Padang
Open Play 3 Maret 2019, 19:31
-
Hasil Pertandingan Bayangkara FC vs Semen Padang: Skor 4-2
Bola Indonesia 3 Maret 2019, 17:45
-
Semen Padang Antusias Sambut Piala Presiden 2019
Bola Indonesia 2 Maret 2019, 23:06
-
Semen Padang Masih Belum Bisa Putuskan Nasib Florent Zitte
Bola Indonesia 27 Februari 2019, 10:57
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR