"Untuk pelatih tetap. Kita percayakan lagi pada Jafri Sastra," ujar Media Officer Semen Padang, Ronny J Suhatril, pada Bola.net.
"Sementara, kita juga mempertahankan Suhatman Imam. Pak Haji, julukan Suhatman, tetap bakal menjadi Direktur Teknik Semen Padang," sambung Ronny.
Semen Padang hampir bisa dipastikan bakal berlaga di kompetisi unifikasi musim depan. Bahkan, klub ini tak perlu bersusah payah mengikuti babak playoff kompetisi Indonesian Premier League beberapa waktu lalu, untuk mendapat tiketnya tersebut. PSSI, dengan mempertimbangkan sejarah Semen Padang, memberi klub tersebut wildcard untuk langsung mengikuti tahap verifikasi.
Sementara itu, Ronny mengaku saat ini skuat Semen Padang belum dibentuk. Semua masih menunggu program Jafri Sastra. Namun demikian, musim depan, klub tersebut bakal kehilangan Edward Wilson Junior. Penyerang andalan Semen Padang ini memilih keluar dari klub tersebut. (den/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persisam Samarinda Terus Berburu Kiper Baru
Bola Indonesia 12 November 2013, 21:15
-
Tim Libur, Satrio Syam Masih Rutin Jalani Terapi
Bola Indonesia 12 November 2013, 15:34
-
Pemain PSM Pasrah Dengan Pencoretan
Bola Indonesia 12 November 2013, 15:14
-
Manajemen Akan Coret Beberapa Pemain PSM
Bola Indonesia 12 November 2013, 15:04
-
Gomes de Olivera Akui Tertarik Latih Persipura
Bola Indonesia 12 November 2013, 14:15
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR