Sebagian besar pemain sudah kembali ke rumah masing-masing, kecuali beberapa pemain yang masih harus menjalani terapi, khususnya bek kiri Satrio Syam.
Satrio mengalami cedera pda lutut kirinya awal musim IPL lalu. Belum sempat sembuh total, cederanya itu kembali parah saat tampil di liga tarkam. Setelah menjalani serangkaian terapi, cedera Satrio mulai membaik. Sayangnya, cederanya kembali kambuh saat tampil di babak playoff IPL di Jepara, bulan lalu.
"Satrio masih harus cek kondisi setiap minggu di klinik, karena saya harus tahu perkembangannya," kata ahli fisioterapis PSM, Imanuel Maulang.
"Saya juga memberikan program fitness kepadanya yang harus dijalankan setiap hari. Perkembangan sudah makin membaik dan hampir pulih," lanjutnya.
Selain Satrio, striker M Rahmat juga masih menjalani fitness juga untuk menjaga kondisi fisiknya. Rahmat juga baru saja pulih dari cedera lutut yang sempat membuatnya lebih dari 8 bulan lebih absen dari lapangan hijau. (nda/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persisam Samarinda Terus Berburu Kiper Baru
Bola Indonesia 12 November 2013, 21:15
-
Tim Libur, Satrio Syam Masih Rutin Jalani Terapi
Bola Indonesia 12 November 2013, 15:34
-
Pemain PSM Pasrah Dengan Pencoretan
Bola Indonesia 12 November 2013, 15:14
-
Manajemen Akan Coret Beberapa Pemain PSM
Bola Indonesia 12 November 2013, 15:04
-
Gomes de Olivera Akui Tertarik Latih Persipura
Bola Indonesia 12 November 2013, 14:15
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR