
Selain Dino, Jajang juga sudah menentukan asisten lainnya, yakni Sutiono Lamso, Asep Somantri, dan pelatih penjaga gawang, Anwar Sanusi. Semula, jajang berencana mengumumkannya pada Rabu (29/8). Namun akhirnya, Jajang baru mengumumkannya sehari kemudian, atau Kamis (30/8). Komposisi tersebut, diharapkan Jajang membawa angin segar bagi kemajuan Persib.
"Saya sudah yakin dengan keputusan yang diambil. Alasannya, keempat nama tersebut paham betul situasi di Persib Bandung dan bisa memberikan banyak masukkan untuk perubahan ke depannya. Terlepas dari kelebihan dan kekurangan masing-masing, mereka sangat loyal dan total dalam bekerja," terangnya.
"Saya harap, kami dapat bekerja sama dengan baik dan siap mewujudkan ambisi juara yang diusung Persib," lanjutnya.
Dikatakannya lagi, Dino dan Anwar Sanusi merupakan asisten pelatih Persib pada musim 2011/2012. Sementara Sutiono dan Asep Soemantri, merupakan mantan pemain Persib era 80-an. Asep pernah menangani Persib U-21 pada musim 2010-2011. Sedangkan Sutiono Lamso, pernah menangani Persib U-17 di Piala Soeratin. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coyne dan Adachihara Berlabuh ke Persib
Bola Indonesia 31 Agustus 2012, 19:41
-
Jajang Pertahankan Dino Sefrianto Sebagai Pelatih Fisik
Bola Indonesia 31 Agustus 2012, 07:26
-
Persib Jadwalkan TC di Lembang Awal September
Bola Indonesia 30 Agustus 2012, 22:00
-
Mantan Striker Persib Jadi Asisten Jajang Nurjaman
Bola Indonesia 30 Agustus 2012, 16:31
-
Sikap Beto Kecewakan Manajemen Persib
Bola Indonesia 27 Agustus 2012, 21:10
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR