Bola.net - - Pelatih Persegres Gresik United, Hanafi dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ibnu Sina, Gresik. Hanafi harus menjalani rawat inap selama kurang lebih seminggu di rumah sakit berplat merah tersebut.
Sekretaris tim, Hendri Febri membenarkan bahwa mantan arsitek Perseru Serui itu tengah dirawat di rumah sakit. Namun, ia menegaskan bahwa hal itu bukan disebabkan tekanan psikis melainkan karena penyakit prostat yang dideritanya.
"Dia akan menjalani operasi prostat dan sudah direncanakan sejak dua bulan yang lalu," ungkap Hendri kepada Bola.net, Selasa (06/6).
Operasi prostat tersebut selalu tertunda karena padatnya jadwal pertandingan di Liga 1 dan baru bisa dilaksanakan setelah pertandingan melawan Persela."Jadi tidak ada hubungannya dengan kejadian kemarin," tegas Febri.
Selama sang pelatih dirawat di rumah sakit, para punggawa Laskar Joko Samudro diliburkan tiga hari. Setelah itu, pertandingan akan dipimpin oleh asisten pelatih yaitu Suwandi hingga kondisi Hanafi benar-benar pulih.
"Operasinya tidak terlalu lama, mungkin minggu depan sudah bisa pulang, tapi nanti latihan dipimpin asisten pelatih," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jalani Operasi, Pelatih Persegres Dilarikan ke Rumah Sakit
Bola Indonesia 6 Juni 2017, 18:37 -
Ketum PSSI Tanggapi Aksi Suporter Masuk Lapangan
Bola Indonesia 6 Juni 2017, 18:23
-
Persegres Akan Datangkan Marquee Player
Bola Indonesia 6 Juni 2017, 07:25
-
Persegres Terpuruk, Arsyad Tak Mau Menyerah
Bola Indonesia 6 Juni 2017, 06:52
-
Hanafi Diberhentikan dari Kursi Manajer Persegres
Bola Indonesia 6 Juni 2017, 05:45
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


















KOMENTAR