
Pelatih Laskar Samber Nyawa (julukan Persis Solo), Agung Setyabudi mengatakan saat ini komposisi pemain sudah lengkap. "Kami akan lihat kondisi fisik dan stamina pemain pada laga ujicoba ini. Mereka tidak ada latihan rutin, karena tidak ada pertandingan yang teratur tiap pekan," ujar Agung yang juga eks Kapten Timnas di Piala Asia 2004 ini.
Sementara itu pelatih Persela, Didik Ludiyanto mengaku telah membawa 15 pemain senior ke Manahan. Jumlah tersebut masih ditambah 7 pemain dari Persela U-21 dan pemain muda asal klub amatir.
''Ini memang hanya laga uji coba, tapi saya ingin pemain menunjukkan performanya apalagi masih tahapan seleksi. Selain di Solo, kami akan lakukan ujicoba di beberapa tim lain sebelum ke turnamen," pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang Turnamen, Persis Solo Jajal Persela di Manahan
Bola Indonesia 2 Februari 2016, 11:10
-
Persela Agendakan Dua Uji Coba Sekaligus
Bola Indonesia 27 Januari 2016, 17:08
-
Persela Gelar Uji Coba Lawan Persis Solo
Bola Indonesia 27 Januari 2016, 14:40
-
Persis Solo Ramaikan Piala Wali Kota Padang
Bola Indonesia 11 Januari 2016, 19:37
-
Arema Cronus Ditunggu Dua Laga Uji Coba
Bola Indonesia 21 Oktober 2015, 20:21
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR