
Bola.net - Pelatih Persebaya Surabaya Aji Santoso mengapresiasi penampilan tiga pemain pengganti setelah mengalahkan Madura United pada pekan ke-30 Shopee Liga 1 2019 yang disiarkan Indosiar, Senin (2/12/2019) malam.
Tiga pemain pengganti yang dimaksud adalah Otavio Dutra, M. Alwi Slamat, dan Irfan Jaya. Sebab, masuknya pemain-pemain tersebut membuat pemainan Persebaya lebih dinamis hingga menang dramatis 2-3.
"Saya menurunkan (Otavio) Dutra, menurunkan Alwi (Slamat), dan Irfan Jaya, cukup efektif," kata Aji Santoso usai pertandingan.
"Terbukti permainan cukup dinamis, lebih menguasai permainan dan Irfan bisa cetak gol," imbuh mantan pelatih Persela tersebut.
Tentunya Aji juga mengapresiasi pemain lain yang menjadi starter dari awal pertandingan.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Drama Lima Gol
Aji tak menampik bahwa pertandingan melawan Madura United berlangsung menarik. Mengingat dalam laga tersebut diwarnai drama lima gol.
Sempat unggul 0-1 atas tuan rumah, Persebaya harus tertinggal 2-1 terlebih dahulu. Hingga akhirnya tim kebanggaan Kota Pahlawan tersebut mampu membalikkan keadaan.
"Ini pertandingan menarik, jual beli serangan, dimana kami sempat leading 1-0, kemudian tertinggal 2-1, akhirnya akhir pertandingan kami bisa leading kembali 3-2," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Madura United, Aji Santoso Apresiasi Pemain Pengganti Persebaya
Bola Indonesia 2 Desember 2019, 22:50
-
Madura United vs Persebaya, Alwi Slamat Berpeluang Kembali Jadi Starter
Bola Indonesia 29 November 2019, 20:44
-
Persebaya Coba Manfaatkan Situasi Buruk Madura United
Bola Indonesia 29 November 2019, 20:34
-
Jadwal Mepet, Aji Santoso Perhatikan Recovery Pemain Persebaya
Bola Indonesia 29 November 2019, 19:55
-
Persebaya Akan Benahi Pertahanan Sebelum Jumpa Madura United
Bola Indonesia 29 November 2019, 19:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR