Acara penandatanganan kontrak yang berlangsung di Gedung Pinang 22 dihadiri para petinggi PT Kreasi Performa Pasundan selaku pengelola PBR yaitu komisaris utama, Ari D.Sutedi dan direktur, Marco Gracia Paulo.
Marco sendiri mengaku sangat gembira salah satu legenda sepak bola nasional ini bisa menjadi bagian dari PBR. Menurutnya ini salah satu hari terbaik dalam hidupnya, karena diberi satu kawan lagi yang bergabung dalam perjuangan memajukan sepakbola Indonesia.
Menurut Marco, bergabungnya Bepe ke PBR, bukan hanya akan membuat PBR akan semakin kuat, tetapi merupakan sebuah representasi bahwa apa yang dilakukan selama ini didukung oleh masyarakat sepakbola Indonesia. Karena Bepe adalah juga ikon sepakbola Indonesia.
"Saya berharap mas Bepe bisa menjadi panutan dan teladan yang baik bagi anak-anak muda yang akan berkembang dan bertumbuh bersama di PBR. Wilujeng sumping kang Bepe," ujar Marco.
Sementara itu, Bepe yang dikontrak PBR dalam durasi satu tahun mengaku ingin memberikan warna baru dalam sepak bola Indonesia dengan keputusannya meninggalkan ibukota menuju klub yang bermarkas di Kota Kembang ini.
Striker kelahiran 10 Juni 1980 ini merasa PBR merupakan tim baru yang bisa merealisasikan itu bersama dirinya. Karena PBR adalah tim yang mengusung sebuah cara pandang yang berbeda dengan tim-tim lain mengenai sepak bola.
"Jika kami mampu merealisasikan rencana tersebut dengan baik, maka kami yakin dapat memberikan warna tersendiri di kompetisi mendatang,” tutur Bepe.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jorg Akan Berlakukan Rotasi Pemain di PSM Makassar
Bola Indonesia 9 Desember 2013, 21:36
-
Kebahagiaan PBR, Harapan Bambang Pamungkas
Bola Indonesia 9 Desember 2013, 21:09
-
PBR Utamakan Raihan Prestasi Ketimbang Sibuk Cari Sponsor
Bola Indonesia 9 Desember 2013, 21:01
-
PSM Tanpa Target di Piala Gubernur Jatim
Bola Indonesia 9 Desember 2013, 20:46
-
Ponaryo Datang, Lini Tengah PSM Kian Kokoh
Bola Indonesia 9 Desember 2013, 20:39
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR