Bola.net - - Pelatih Kedah FA, Ramon Marcote mengeluhkan jadwal pertandingan yang cukup mepet pada turnamen Suramadu Super Cup 2018. Pasalnya pemain tidak memiliki waktu yang cukup untuk melakukan persiapan menyambut pertandingan kedua.
Jadwal pertandingan Suramadu Super Cup memang mengalami perubahan dari semula diagendakan pada tanggal 8, 10 dan 12 Januari menjadi tanggal 8, 9, dan 12 Januari. Praktis pertandingan pertama dan kedua tidak ada waktu istirahat.
"Saya tahu bahwa penyelenggara mengubah jadwal, tentu tidak baik untuk kita karena pemain saya tidak punya waktu yang cukup untuk istirahat," ungkap Ramon Marcote.
"Tapi hasil bukan suatu yang penting buat kami, bagi kami yang penting adalah persiapan," imbuh pelatih berpaspor Brasil tersebut.
Dan untuk menyiasati padatnya jadwal, ia mengaku akan merombak komposisi tim dan memberikan kesempatan kepada pemain yang belum diturunkan. Apapun hasilnya tidak akan menjadi persoalan bagi runner up Copa Malaysia tersebut.
"Kalau menang lebih bagus, imbang tidak masalah, tapi jika kalah, saya berharap tidak terjadi. Yang paling penting adalah persiapan, bukan hasil. Tapi kita akan bermain untuk menang," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sepuluh Pemain Persija Tahan Imbang Kedah FA
Bola Indonesia 9 Januari 2018, 21:17
-
Kedah FA Siasati Padatnya Jadwal Suramadu Super Cup
Bola Indonesia 9 Januari 2018, 13:50
-
Sempat Dua Kali Unggul, Persela Imbang Lawan Kedah FA
Bola Indonesia 8 Januari 2018, 17:24
-
Dua Tim Ini Jadi Lawan Berat Persija di Suramadu Super Cup
Bola Indonesia 6 Januari 2018, 20:13
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR