
Bola.net - PSIS Semarang kehilangan sejumlah pilar ketika melawat ke markas Borneo FC dalam lanjutan Shopee Liga 1 yang disiarkan Indosiar. Tujuh pemain yang sering mengisi starting line up ditinggalkan di Magelang.
Pemain-pemain yang dimaksud diantaranya Safrudin Tahar, Fauzan Fajri Nasrullah, Jandia Eka Putra, Komaruddin, Hari Nur Yulianto, Fredyan Wahyu, dan Arthur Bonai. Penyebabnya beragam, mulai dari cedera, sakit, hingga akumulasi kartu.
”Kami memang terkendala dengan yang ditanyakan, di mana tujuh pemain yang biasa memenuhi starter tidak berangkat,” ungkap pelatih PSIS Semarang, Jafri Sastra, Rabu (09/07).
”Tapi dengan kondisi apapun , situasional memang seperti itu, intinya siapapun yang main, kami sudah siap main,” imbuh pelatih asal Payakumbuh itu.
PSIS akan menantang Borneo FC pada pekan kedelepan Shopee Liga 1 2019, Rabu (10/07) besok. Pertadingan akan berlangsung di Stadion Segiri, Samarinda.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Profesional
Jafri sudah menekankan kepada pemainnya untuk selalu tampil profesional apapun situasi yang dialami tim. Sehingga semua harus memberikan yang terbaik ketika diberikan kepercayaan.
”Sebagai profesional tidak ada pemain inti dan cadangan, semua pemain inti,” mantan arsitek Mitra Kukar menambahkan.
”Nah, ketika kondisi seperti apa yang tidak kita inginkan, kemudian kita harus menjalaninya. Maka komitmennya adalah harus memberikan kontribusi, semampu dan kemampuan total di lapangan,” pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kehilangan Sejumlah Pilar, PSIS Tak Gentar Hadapi Borneo FC
Bola Indonesia 9 Juli 2019, 16:11
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: PSIS Semarang 2-0 Persela Lamongan
Open Play 7 Juli 2019, 10:00
-
Nil Maizar Optimistis Persela Bisa Segera Bangkit
Bola Indonesia 6 Juli 2019, 23:50
-
Kalah di Laga Debut, Nil Maizar: Saya Bertanggung Jawab
Bola Indonesia 6 Juli 2019, 22:53
-
Hasil Pertandingan PSIS Semarang vs Persela Lamongan: 2-0
Bola Indonesia 6 Juli 2019, 20:41
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR