Deltras akhirnya mengakhiri kutukan tak pernah menang di kandang pada putaran kedua Indonesia Super League (ISL). Kemenangan kandang kali ini diakui pelatih mereka karena strateginya yang mempercayakan pemain muda dan menyimpan pemain senior terlebih dulu.
"Beberapa pemain muda kita pasang dan mereka main pressing ketat. Anak-anak main sesuai dengan instruksi saya," ujar Blitz dalam konferensi persnya usai laga.
Ditanya perihal baru dimasukkannya James Koko dan Budi Sudarsono di babak kedua, Blitz mengaku kalau ini juga bagian dari strateginya. Ia memang sengaja menyimpan keduanya sambil menunggu pemain Persiba kelelahan.
Hasilnya cukup efektif. Usai James Koko masuk, Deltras mencetak gol melalui Ahmad Maulana. Sementara itu, gol kedua dari Kone Lancine tercipta lima menit usai Budi masuk. "Setelah di babak pertama stamina lawan mulai habis, barulah kita masukkan Budi dan James," jawabnya.
"Semoga kemenangan ini bisa menjadi awal tonggak kemenangan selanjutnya," tandas mantan pelatih PON DKI ini penuh harap. (fjr/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
"Kemenangan Ini Tonggak Deltras"
Bola Indonesia 18 Juni 2012, 01:06
-
Persiba Akui Main Tak Seratus Persen
Bola Indonesia 18 Juni 2012, 01:01
-
ISL Review: Arema Bungkam The Lobster
Bola Indonesia 12 Juni 2012, 18:01
-
Bola Indonesia 8 Juni 2012, 18:22

-
Persipura Mulai Pesimis Bisa Pertahankan Juara
Bola Indonesia 23 Mei 2012, 18:20
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR