Kenalkan Tehbotol AYO Arena: Lapangan Sepak Bola Berstandar Internasional Kolaborasi AYO Indonesia dan Tehbotol Sosro

Bola.net - Startup olahraga, AYO Indonesia resmi mengumumkan perubahan nama dari AYO Arena. Lapangan ini resmi berganti nama menjadi Tehbotol AYO Arena berkat kerjasama dengan Tehbotol Sosro.
AYO Arena merupakan lapangan sepak bola berstandar internasional yang lagi naik daun di daerah Jabodetabek. Lapangan ini pertama kali dibuka di bulan Mei 2022 dan lapangan ini sangat digandrungi karena lapangan ini merupakan lapangan berstandar internasional.
Pada hari Minggu (18/9) kemarin, AYO Indonesia mengumumkan kerjasama dengan Tehbotol Sosro. Perusahaan kenamaan Indonesia itu memutuskan untuk mengambil naming rights untuk AYO Arena.
“Lapangan yang luar biasa indah dan bagus, kami bangga menjadi bagian dari Ayo Arena.” ujar Sabrina Kharisanti, Chief Marketing Officer PT Sinar Sosro, terkait kualitas lapangan AYO Arena dalam sambutannya.
Direktur Utama Lapangan Tehbotol AYO Arena, Joe Raimundus, berharap lapangan ini bisa menjadi wadah bagi komunitas dan seluruh pegiat olahraga dalam menyalurkan hobi dan bakat, dan berharap dapat memberikan dampak positif kepada kemajuan olahraga sepak bola di Indonesia. Selain komunitas, lapangan ini juga sudah mulai digunakan oleh sekolah sepak bola, tim Liga 3, hingga tim profesional seperti Persikabo 1973.
“Kita juga ingin memperlihatkan bahwa potensi pengelolaan lapangan tidak hanya terbatas pada penggunaan lapangan yang saat ini juga sudah dipermudah sistem pemesanannya melalui aplikasi AYO Indonesia, tetapi venue juga dapat menjadi media promosi yang tepat sasaran bagi brand yang ingin menyasar market olahraga.” tambah Joe.
Grand Opening Tehbotol Ayo Arena sendiri terdiri dari beberapa rangkaian yang dibuka dengan main bareng bersama komunitas dan dilanjutkan dengan tendangan penalti seremonial. Tidak hanya itu, kegiatan ini juga melibatkan tim sepak bola dari Sosro dan McDonald’s Indonesia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
North Blue FC Sukses Menjuarai Ayo Football Festival
Bola Indonesia 22 Oktober 2021, 11:33
-
Keren! Ayo Indonesia Bangun Lapangan Berstandar FIFA untuk Pesepakbola Amatir
Bola Indonesia 16 Agustus 2021, 23:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR