Bola.net - - Manajer Persija Jakarta, Marsama Ardhi Tjahjoko memberikan tanggapannya soal penampilan kiper Rizky Darmawan. Menurutnya, penjaga gawang berusia 24 tahun itu kurang jam terbang sehingga belum bisa maksimal.
Persija harus menyerah 3-2 dari Home United pada laga leg pertama babak semifinal Piala AFC zona ASEAN di Stadion Jalan Besar, Selasa (8/5). Pada pertandingan tersebut, Rizky memang sengaja dimainkan untuk menggantikan Andritany Ardhiyasa yang saat ini masih cedera.
Ardhi menilai, tidak maksimalnya penampilan Rizki karena kurang jam terbang. Rapuhnya lini belakang membuat Persija kalah dari Home United.
"Mungkin Rizki hanya kurang jam terbang, maksudnya kurang kepercayaan jam bermain saja. Selain itu rumput sintetis, membuat pantulan bola pastinya berbeda sehingga dia kesulitan mengantisipasi," ujar Ardhi.
Selain itu, jenderal bintang satu ini juga mengomentari kepemimpinan wasit di laga tersebut. Menurutnya, ada beberapa keputusan kontroversial yang membuat Ismed Sofyan dkk mengalami kerugian.
"Saya juga menyesalkan tindakan wasit, kita lihat sebenarnya Marko Simic 100 persen bisa penalti karena dia sudah di depan kena tarik pemain lawan, tapi tidak penalti malahan," tutup Ardhi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Home United, Persija Fokus Hadapi Madura United
Bola Indonesia 9 Mei 2018, 19:53
-
Kiper Pengganti Andritany Masih Kurang Jam Terbang
Bola Indonesia 9 Mei 2018, 19:29
-
Persija Kalah dari Home United, Penjaga Gawang Mengaku Salah
Bola Indonesia 9 Mei 2018, 10:57
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


















KOMENTAR