
Bola.net - PSSI telah memutuskan untuk menunda Shopee Liga 1 2020 hingga awal 2021. Tapi, induk sepak bola di Tanah Air itu tak menyebutkan kapan pastinya.
Namun, Direktur Utama (Dirut) PT Liga Indonesia Baru (LIB), Akhmad Hadian Lukita menyebut jika Liga 1 musim ini paling aman digelar pada Februari 2021. Sebab untuk Januari, masih harus dilihat perkembangannya.
Terkait hal itu, kiper Persija Jakarta, Shahar Ginanjar punya pandangan tersendiri. Menurutnya, PSSI mending memutar musim baru jika memang baru bisa bergulir Februari mendatang.
"Kalau dilanjutkanpun waktu tidak akan cukup. Lebih baik mulai liga baru di tahun 2021, dan persiapan dengan turnamen cukup," ujar Shahar, kepada Bola.net, Senin (2/11).
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Tak Mau Berasumsi
Saat ditanya apakah yakin Liga 1 musim ini bisa diputar kembali, Shahar tak mau memperkirakan. Meski sebelumnya PSSI gagal memutar lagi kompetisi kasta tertinggi sepak bola di Tanah Air itu mulai 1 Oktober lalu karena izin keramaian tak terbit.
"Masalah yakin gak yakin saya gak akan mengambil asumsi ya," imbuh mantan penjaga gawang Persib Bandung ini.
Sebelum vakum pada pertengahan Maret lalu akibat pandemi COVID-19, Liga 1 2020 baru berjalan tiga pekan. Bahkan, ada tim yang baru bermain dua kali.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kiper Persija: Lebih Baik Gelar Musim Baru Shopee Liga 1 pada Februari 2021
Bola Indonesia 2 November 2020, 21:52
-
Kiper Persija Merasa Hampa karena Shopee Liga 1 2020 Kembali Ditunda
Bola Indonesia 2 November 2020, 17:59
-
Otavio Dutra Sedih Shopee Liga 1 2020 Kembali Ditunda
Bola Indonesia 31 Oktober 2020, 19:48
-
Penundaan Shopee Liga 1 2020 Hingga Tahun Depan Buat Gelandang Persija Kecewa
Bola Indonesia 31 Oktober 2020, 19:37
-
Tinggal Jauh dari Orang Tua, Ini Cara Osvaldo Haay Obati Kerinduan
Bolatainment 27 Oktober 2020, 19:55
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR