
Bola.net - PSIS Semarang memuncaki klasemen sementara grup A Piala Presiden 2022. Laskar Mahesa Jenar menggusur PSS Sleman yang sempat nangkring di posisi pertama.
PSIS Semarang mendapat tambahan 1 angka usai bermain imbang kontra Dewa United. Laga yang berlangsung di Stadion Manahan, Solo berakhir dengan skor 2-2, Jumat (17/06/2022).
PSIS Semarang mengoleksi total 4 poin dari 2 pertandingan. Jumlah yang sama juga dikumpulkan oleh PSS Sleman usai menahan Persis Solo dan mengalahkan Persita Tangerang.
Namun, PSIS Semarang unggul produktivitas gol. Pada laga pertamanya di grup A, Laskar Mahesa Jenar membantai Persita Tangerang 6-1.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Persita Juru Kunci
Di posisi ketiga adalah Dewa United yang mengumpulkan 1 poin. Akan tetapi, tim promosi Liga 1 2022/2023 itu baru memainkan satu pertandingan.
Persis Solo menempati posisi keempat. Laskar Sambernyawa sama-sama mengantongi 1 poin, tapi soal produktivitas gol masih kalah dari Dewa United.
Sedangkan Persita Tangerang menjadi juru kunci grup A. Pendekar Cisadane menelan kekalahan saat menghadapi PSIS Semarang dan PSS Sleman.
Hasil Grup A Piala Presiden 2022
Pekan 1
Sabtu, 11 Juni 2022
- Persis Solo 0-0 PSS Sleman
Senin, 13 Juni 2022
- PSIS Semarang 6-1 Persita Tangerang
Pekan 2
Kamis, 16 Juni 2022
- Persita Tangerang 0-2 PSS Sleman
Jumat, 17 Juni 2022
- Dewa United 2-2 PSIS Semarang
Klasemen Grup A
Klasemen Grup A Piala Preisden 2022 (c) Ist
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca Juga:
- Dewa United vs PSIS Semarang 2-2, Hujan Deras Bikin Laskar Mahesa Jenar Kesulitan
- Highlights Piala Presiden 2022: Dewa United 2-2 PSIS Semarang
- Hasil Piala Presiden 2022: Gol Telat Wahyu Prasetyo Selamatkan PSIS dari Kekalahan
- Jadwal dan Link Live Streaming Persebaya Surabaya vs Persib Bandung di Vidio, Jumat 17 Juni 2022
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kelompok Suporter Perempuan Persis Solo: Stop Pelecehan Seksual!
Bola Indonesia 12 Juni 2022, 12:43
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR