"Kita mau buat kompetisi sendiri sebagai langkah kita ke depannya. Namun, jika pada Kongres pada tanggal 17 Oktober nanti kita diterima, kita tidak jadi membuat kompetisi sendiri," ujar Koordinator AKSI, Haris Fambudy.
Menurut Haris, saat ini, rencana kompetisi AKSI sudah matang. Bahkan, mereka sudah bertemu dengan calon operator dan sponsor.
"Selain tujuh klub anggota AKSI (Arema Indonesia, Persema Malang, Persewangi Banyuwangi, Persibo Bojonegoro, Lampung FC, Persipasi Bekasi dan Persebaya Surabaya, red), ada beberapa klub lain yang mengaku hendak gabung. Namun, saya tidak akan sebutkan," paparnya.
Lebih lanjut, Haris mengisyaratkan AKSI tak ingin sampai harus menggelar kompetisi tandingan. Karenanya, ia berharap klub-klub AKSI diterima dengan baik di Kongres PSSI, Makassar mendatang.
"Masukkanlah kami seperti keinginan Presiden, Menpora dan Ketua Umum PSSI. Jangan sampai ada dua kompetisi lagi. Kita semua kan korban dualisme, dualisme federasi dan kompetisi. Jangan sampai ini terjadi lagi," Haris menandaskan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kompetisi AKSI Tunggu Hasil Kongres PSSI
Bola Indonesia 16 Agustus 2016, 21:35
-
Arema Indonesia Tak Keberatan Main di Divisi Utama
Bola Indonesia 11 Agustus 2016, 22:59
-
Klub AKSI Tolak Main di Liga Nusantara
Bola Indonesia 11 Agustus 2016, 21:30
-
Tujuh Klub Teraniaya Siap Masuk Arena KLB PSSI di Ancol
Bola Indonesia 3 Agustus 2016, 06:25
-
Minta Audiensi, Klub-Klub AKSI Surati Jokowi
Bola Indonesia 27 Juli 2016, 21:16
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR