
Bola.net - - Persija Jakarta mencatatkan kemenangan terbesarnya di kompetisi Liga 1 musim 2017 pada pekan ke-27. Bermain melawan PS TNI, tim berjuluk Macan Kemayoran itu berhasil meraih kemenangan dengan skor telak 4-1.
Laga tersebut dilangsungkan di Stadion Patriot, Bekasi, Sabtu (30/9/2017) malam. Empat gol Persija disumbangkan oleh Fitra Ridwan, Rezaldi Hehanusa, Rudi Widodo dan Novri Setiawan, sementara satu-satunya gol PS TNI dicetak Sansan Fauzi.
Persija sendiri belum pernah meraih skor sebesar itu. Sebelumnya, kemenangan terbesar mereka dapat saat bermain melawan Perseru Serui. Saat itu meski bermain di markas lawan, Macan Kemayoran menang dengan skor 0-3.
"Saya pikir finishing lebih bagus. Kami sering latihan teknik buat passing-passing terakhir buat yang shooting finishing," ujar pelatih Persija, Stefano Cugurra Teco.
"Terus sering kita diskusi sama pemain, pemain punya kualitas, kadang-kadang hilang konsentrasi saja waktu mau finishing. Tapi hari ini kita bisa lebih konsentrasi dan bisa cetak empat gol," sambungnya.
Teco lantas menjelaskan bahwa konsentrasi yang lebih baik itu membuat timnya tak bermain berantakan saat PS TNI mampu mencetak gol balasan. Malah, timnya makin termotivasi untuk terus mencetak gol tambahan.
"Setelah mereka cetak gol, tim tetap konsentrasi, dan tetap semangat. Setelah mereka cetak gol, kami bisa cetak tiga gol lagi dan kami bisa menang. Yang penting konsentrasi tidak hilang waktu lawan cetak gol," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Teco Ingin Bawa Persija Akhiri Musim di Lima Besar
Bola Indonesia 1 Oktober 2017, 07:11
-
Konsentrasi Jadi Kunci Persija Raih Kemenangan Terbesarnya
Bola Indonesia 1 Oktober 2017, 07:07
-
Serangan Balik Jadi Kunci Kemenangan Persija Atas PS TNI
Bola Indonesia 1 Oktober 2017, 02:12
-
Maman Abdurrahman Bisa Tampil Lawan PS TNI
Bola Indonesia 30 September 2017, 06:53 -
Teco Sudah Kantongi Kekuatan PS TNI
Bola Indonesia 29 September 2017, 22:19
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR