
Bola.net - Penggawa Timnas Indonesia U-19, Braif Fatari, mengungkapkan kunci keberhasilan timnya menahan imbang Arab Saudi 3-3 pada partai terakhir di International U-19 Friendly Tournament 2020. Sebelumnya, skuad Garuda Muda sempat tertinggal 0-3.
Tiga gol yang bersarang di gawang Timnas Indonesia U-19 itu semuanya tercipta pada babak pertama. Gol-gol itu masing-masing dicetak oleh Khalil Alabsi (26' pen), Mohammed Marran (31' pen), dan Essa Althekralla (37').
Namun, Timnas Indonesia U-19 sanggup menyamakan kedudukan. Timnas membalas lewat via Irfan Jauhari (45'), Saddam Emiruddin (52'), dan Braif (90+2').
"Kami semuanya bekerja keras. Meski tertinggal tiga gol, kami sanggup mengejar," ujar Braif, Sabtu (12/9/2020).
Hasil imbang ini cukup positif bagi Timnas Indonesia U-19 karena sebelumnya menelan kekalahan telak. Pasukan Shin Tae-yong itu dipecundangi Bulgaria 0-3, dan dibantai Kroasia 1-7.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters.
Kerja Lebih Keras
Setelah mengikuti International U-19 Friendly Tournament 2020, Timnas Indonesia U-19 akan melakoni sejumlah laga uji coba di Kroasia. Lawan-lawan yang bakal dihadapi yaitu Qatar, Bosnia-Herzegovina, dan Dinamo Zagreb.
Braif pun memastikan jika timnya akan lebih semangat lagi. Dengan begitu, hasil yang didapat bukan hanya imbang.
"Kami harus terus bekerja keras untuk hasil Timnas Indonesia U-19 yang lebih ciamik lagi," imbuh Braif.
(Bola.net/Fitri Apriani)
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kunci Timnas Indonesia U-19 Kejar Ketertinggalan 0-3 dari Arab Saudi
Bola Indonesia 12 September 2020, 13:22 -
2 Hal yang Harus Dibenahi Shin Tae-yong di Timnas Indonesia U-19
Tim Nasional 12 September 2020, 11:07 -
3 Pelajaran dari Hasil Imbang 3-3 Timnas Indonesia U-19 vs Arab Saudi
Tim Nasional 12 September 2020, 08:31 -
Rapor Pemain Timnas Indonesia U-19 saat Imbang 3-3 vs Arab Saudi
Tim Nasional 12 September 2020, 08:17 -
Timnas Indonesia U-19 Imbangi Arab Saudi 3-3, Shin Tae-yong: Terima Kasih Pemain
Tim Nasional 12 September 2020, 07:09
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR