
Bola.net - Milomir Seslija cepat merespon penundaan jadwal laga timnya kontra Persib Bandung, pada lanjutan Shopee Liga 1 musim 2019. Pelatih Arema FC tersebut langsung mengalihkan bidikannya pada PSM Makassar.
"Kami harus mengubah jadwal dan program latihan," ucap Milo, sapaan karib Milomir Seslija.
"Kali ini, kami akan langsung menyiapkan diri menghadapi PSM Makassar," sambungnya.
Arema akan menghadapi PSM Makassar pada laga pekan ke-22 Shopee Liga 1 musim 2019. Laga -yang akan disiarkan langsung Indosiar- ini bakal digelar di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang, Rabu (02/10/2019).
Bagi Arema, laga kontra PSM ini merupakan laga terdekat mereka. Pasalnya, laga mereka pada pekan ke-21, kontra Persib Bandung ditunda. Laga yang sedianya bakal digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu (28/09/2019) ini tak mendapat izin dari pihak kepolisian.
Beruntungnya, kendati laga kontra Persib Bandung tersebut ditunda, para penggawa Arema masih belum berangkat ke Bandung. Mereka rencananya baru akan berangkat sehari sebelum pertandingan, Jumat (27/09/2019).
Simak artikel selengkapnya di bawah ini.
Bisa Mainkan Hamka dan Agil
Milo menyebut, kekuatan Arema bakal mendapat tambahan pada pertandingan lawan PSM Makassar. Pasalnya, Hamka Hamzah dan Agil Munawar -yang seharusnya menjalani hukuman akibat akumulasi kartu- bisa dimainkan pada laga tersebut.
"Hamka dan Agil bisa bermain pada pertandingan lawan PSM," tutur Milo.
"Hal ini, tentunya, merupakan suatu yang bagus bagi kami," sambungnya.
(Bola.net/Dendy Gandakusumah)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laga Kontra Persib Tertunda, Arema FC Alihkan Bidikan kepada PSM Makassar
Bola Indonesia 26 September 2019, 22:17
-
Laga Kontra Persib Ditunda, Ini Tanggapan Pelatih Arema
Bola Indonesia 26 September 2019, 19:41
-
Laga Arema Kontra Persib Bandung Ditunda
Bola Indonesia 26 September 2019, 15:05
-
Sylvano Comvalius Dipastikan Siap Tempur Hadapi Persib Bandung
Bola Indonesia 26 September 2019, 00:44
-
Tantang Persib Bandung, Arema Masih Akan Simpan Dedik Setiawan
Bola Indonesia 25 September 2019, 17:23
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR